bdadinfo.com

Cari Perbedaan di Asus ROG Strix Scar 17 SE dan Flow X16, Laptop Gaming Rp40 Jutaan - News

Ilustrasi ASUS ROG Strix Scar 17 SE (Asus.com)

- Persaingan klasik prosesor Intel Core dan AMD Ryzen bisa dilihat pada laptop gaming ASUS ROG Strix Scar 17 SE dan Flow X16. Kalau grafik, keduanya pakai seri yang sama.

Berhubung grafik sama persis, perbedaan harga antara laptop gaming ASUS ROG Strix Scar 17 SE dan Flow X16 menimbulkan tanda tanya pada prosesor yang dipakai.

Perbedaan performa Intel Core dan AMD Ryzen pada kedua laptop gaming ASUS ROG Strix Scar 17 SE dan Flow X16 akan diperhatikan.

Baca Juga: Nottingham Forest vs Mancheter City Liga Inggris: Prediksi Susunan Pemain dan Skor

Selain perbedaan prosesor, akan diperhatikan juga komponen pendukung yang mengisi laptop gaming ASUS ROG Strix Scar 17 SE dan Flow X16.

Informasi harga dan spesifikasi ini dilansir dari asus.com.

ASUS ROG Strix Scar 17 SE (2022)
G733CW-I97RC6T-O
Rp 47.999.000
- Processor: Intel Core i9 -12950HX Processor 2.3 GHz (30M Cache, up to 5.0 GHz, 16 cores: 8 P-cores and 8 E-cores)
- Memory: 16GB DDR5-4800 SO-DIMM *2
- Storage: 1TB PCIe® 4.0 NVMe™ M.2 Performance SSD.

Baca Juga: Nasib Karir Bharada E Kembali jadi Polisi, Wah Sinyal Kapolri Begini

- Graphic: NVIDIA GeForce RTX 3070 Ti Laptop GPU
- Display: 17.3-inch OLED WQHD (2560 x 1440) 16:9 300nits anti-glare panel
- Operating System: Windows 11 Home.

Prosesor Intel Core i9 -12950HX punya performa frekuensi di kisaran 3,60-5,00 GHz dengan total 16 (8P 8E) cores dan 24 threads. Grafis bawaannya, Intel UHD untuk Gen 12.

Asus ROG Flow X16 (2022) GV601
Rp 42,999,000
AMD Ryzen 9 6900HS
NVIDIA GeForce RTX 3070 Ti
8GB DDR5-4800 SO-DIMM *2
1TB PCIe4.0 NVMeM.2 Performance SSD
Windows 11 Home

Prosesor AMD Ryzen 9 6900HS mempunyai performa frekuensi di kisaran 3,3-4,9 GHz dengan total 8 cores dan 16 threads. Grafis bawaannya, AMD Radeon untuk Gen 9.

Baca Juga: Plafon Pinjaman KUR BRI 2023 Rp50 Juta dan Cicilan Rp1 Jutaan, Kapan Dibuka?

Jika dilihat dari prosesor saja, Intel Core memang lebih tinggi dari AMD Ryzen yang dipasang pada laptop gaming ini.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat