bdadinfo.com

5 Kota Paling Padat Penduduk di Pulau Sumatera, Ada yang Setara Satu Provinsi! - News

Ilustrasi 5 kota paling padat penduduk di Pulau Sumatera (YouTube @SumateraPedia)

- Pulau Sumatera, sebagai salah satu pulau terbesar di Indonesia, menyimpan beragam keindahan dan keunikan dalam setiap kota di dalamnya.

Tidak hanya menjadi tempat bersemayam pesona alam menawan, Sumatera juga jadi rumah bagi masyarakat beragam budaya dan latar belakang.

Namun, tahukah Anda, di antara gemerlap kehidupan perkotaan, ada beberapa kota di Sumatera menonjol dengan kepadatan penduduk luar biasa?

Baca Juga: Bocoran 3 Mobil Baru Chery Bakal Mejeng di GIIAS 2023, Launching 2 SUV dan Kenalkan 1 Mobil Listrik

Mengacu pada rumus kepadatan penduduk, yaitu jumlah penduduk dibagi dengan luas wilayah kota tersebut, Artikel ini akan mengajak Anda menyingkap pesona 5 kota dengan jumlah penduduk terbanyak di pulau Sumatera.

Dari Kota Tebing Tinggi hingga Kota Medan, kita akan menjelajahi pesona dan keunikan masing-masing kota dalam hal kepadatan penduduk.

Simaklah selengkapnya untuk mengenal lebih dekat kota-kota padat penduduk di Pulau Sumatera yang menakjubkan.

Baca Juga: Pendeskripsian Teks Laporan Rantai Makanan di Antartika, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 23

1. Kota Tebing Tinggi: Masyarakat Multi Etnis dengan Kepadatan Tinggi

Di urutan kelima, kita punya Kota Tebing Tinggi yang terletak di Provinsi Sumatera Utara.

Meskipun wilayahnya terbilang kecil, jangan salah ya, jumlah penduduknya cukup banyak untuk ukuran wilayah Sumatera.

Baca Juga: Deretan Kota Paling Sepi di Indonesia, Ternyata Salah Satunya Ada di Sumatera Barat Sempat Jadi Kota Mati

Kota Bumi Melayu ini dihuni masyarakat multi etnis yang beraneka ragam. Menurut data dari BPS, luas wilayah terbaru Kota Tebing Tinggi hanya 38,44 kilometer persegi, sekitar enam kali lebih kecil dari luas Kota Medan.

Namun jangan remehkan, jumlah penduduk di kota ini mencapai 174.969 jiwa, terdiri dari 87.120 pria dan 87.849 wanita.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat