bdadinfo.com

Penerapan Otonomi Daerah pada NKRI, Kunci Jawaban PKn Kelas 10 Halaman 142 Uji Kompetensi Bab 4 - News

PKn kelas 10 halaman 142 Uji Kompetensi Bab 4: Penerapan otonomi daerah pada NKRI

Kunci jawaban PKn kelas 10 ini dikutip dari Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan SMA/MA/SMK/MAK Kelas X karya Nuryadi dan Tolib edisi revisi 2017 Kurikulum 2013.

Kunci jawaban PKn kelas 10 halaman 142 ini memuat materi tentang penerapan otonomi daerah pada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Kunci jawaban PKn kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013 ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKn Kelas 12 SMA/SMK Halaman 120: Uji Kompetensi 4

Uji Kompetensi Bab 4

Jawablah pertanyaan berikut.

1. Pada hakikatnya, Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan negara kesatuan! Jelaskan penerapan konsep negara kesatuan dengan sistem desentralisasi!

Kunci jawaban:

Negara kesatuan adalah bentuk negara yang bersifat tunggal, tidak terbagi, dan kewenangannya terletak pada pemerintah pusat.

Konsep negara kesatuan dengan sistem desentralisasi, yaitu bentuk negara yang menerapkan kekuasaan tertinggi berada pada pemerintah pusat.

Namun, pemerintah pusat pun memberikan sebagian kewenangan kepada otonomi daerah untuk mengatur rumah tangga daerah otonom.

Baca Juga: Kunci Jawaban Uji Kompetensi PKN Kelas 11 SMA/MA Halaman 172

2. Apakah yang dimaksud dengan otonomi daerah?

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat