bdadinfo.com

Membuat Esai tentang Candi Peninggalan Masa Kerajaan Hindu Buddha di Indonesia, Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 54 - News

IPS kelas 8 halaman 54 Kurikulum Merdeka: Membuat esai tentang keberadaan candi peninggalan masa kerajaan Hindu Buddha di Indonesia

Kunci jawaban IPS kelas 8 ini dikutip dari Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Kelas VIII karya Supardi, dkk. edisi 2021 Kurikulum Merdeka.

Kunci jawaban IPS kelas 8 Lembar Aktivitas Individu halaman 54 ini memuat materi tentang membuat esai tentang keberadaan candi peninggalan masa kerajaan Hindu Buddha di Indonesia.

Kunci jawaban IPS kelas 8 Semester 1 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Contoh Perubahan Sosial Budaya di Indonesia Akibat Faktor Tertentu, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 103

Lembar Aktivitas 19: Aktivitas individu

Carilah tulisan esai tentang salah satu candi peninggalan masa kerajaan Hindu Buddha di Indonesia.

Kunci jawaban:

Salah satu candi peninggalan masa kerajaan Hindu Buddha di Indonesia, yaitu Candi Biaro Bahal yang terletak di Sumatera Utara.

Candi Biaro Bahal merupakan kompleks candi Buddha aliran Vajrayana, tepatnya di Desa Bahal, Kabupaten Padang Lawas Utara, Sumatera Utara.

Baca Juga: Perkembangan Globalisasi IPTEK di Bidang Ekonomi hingga Pendidikan, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 121

Kompleks candi ini memiliki tiga bangunan kuno yaitu Biaro Bahal I, II, dan III.

Candi Biaro Bahal dikaitkan dengan Kerajaan Pannai, yang pernah berdiri pada abad ke-11 sampai ke-14 di pesisir timur Sumatera Utara.

Kerajaan Pannai adalah kerajaan bawahan dari Kerajaan Sriwijaya.

Kerajaan ini meninggalkan belasan candi Buddha di kawasan Percandian Padanglawas sebanyak 16 bangunan, termasuk Candi Biaro Bahal.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat