bdadinfo.com

Lengkapi Bagian Sampiran Pantun Nasihat, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 188 189 Kurikulum Merdeka - News

Bahasa Indonesia kelas 5 Bab 8 halaman 188 189 Kurikulum Merdeka: Lengkapi bagian sampiran pantun nasihat dan buat sendiri pantun nasihat

- Kunci jawaban kelas 5 ini dikutip dari Bahasa Indonesia Bergerak Bersama SD Kelas V karya Evy Verawaty dan Zulqarnain edisi 2021 Kurikulum Merdeka.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 Bab 8 halaman 188 189 ini memuat materi tentang melengkapi bagian sampiran pantun nasihat dan membuat pantun nasihat sendiri.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 Semester 2 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Urutan Peristiwa di Blog Malala dan Kutipan Tokoh, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 6 Kurikulum Merdeka

Pantun adalah salah satu karya sastra asli Indonesia.

Pantun termasuk dalam puisi lama, karena memiliki beberapa aturan terikat dalam penulisannya.

Setiap bait pantun terdiri atas empat baris. Baris pertama dan kedua merupakan sampiran.

Sementara, baris ketiga dan keempat merupakan isi. Sampiran dan isi tidak perlu berhubungan.

Baca Juga: Contoh Soal dan Kunci Jawaban Try Out Bahasa Indonesia Kelas 6 SD/MI: Gagasan Utama dalam Paragraf, Teks Drama

Pantun memiliki rima atau sajak dengan pola khas, yaitu:

- ABAB, jika pasangan baris 1 dan 3, 2 dan 4 memiliki akhir bunyi yang sama

- AAAA, jika seluruh baris 1, 2, 3, dan 4 memiliki akhir bunyi yang sama

Selain itu, pantun juga dapat digunakan sebagai alat untuk menyampaikan nasihat yang disebut pantun nasihat.

Baca Juga: Sinonim-Antonim dan Infografik Slow-Fast Fashion, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 6 Kurikulum Merdeka

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat