bdadinfo.com

Konjungsi dalam Teks Deskripsi, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 15 Kegiatan 6 Kurikulum Merdeka - News

Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 15 Kegiatan 6 Kurikulum Merdeka: Menggunakan konjungsi dalam teks deskripsi

Kunci jawaban kelas 9 ini dikutip dari Bahasa Indonesia untuk SMP/MTs Kelas IX karya Eva Y. Nukman, dkk. edisi 2022.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 15 Kegiatan 6 ini memuat materi tentang konjungsi yang tepat pada teks deskripsi 'Aku, Dulu, dan Sekarang'.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 Semester 1 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Soal Penilaian Sumatif Akhir Semester 2 Bagian B, Kunci Jawaban LKS Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 59 Kurikulum Merdeka

Kegiatan 6 Menggunakan konjungsi dalam teks deskripsi

Bubuhkan konjungsi yang tepat pada teks deskripsi 'Aku, Dulu, dan Sekarang' agar peristiwa dan perasaan tokoh dalam cerita ini tergambar dengan jelas.

Kunci jawaban:

Baca Juga: Makna Istilah dalam Teks Argumentasi, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Penilaian Sumatif Bagian 4

Aku, Dulu, dan Sekarang

Paragraf 1

Waktu masih kecil, aku tidak suka suasana ramai.

Baca Juga: Tentukan Kalimat Fakta di Teks Argumentasi, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Penilaian Sumatif Bagian 5

Acara pernikahan atau acara apa pun yang melibatkan banyak orang membuatku ingin malam cepat datang.

Sebab, aku ingin cepat pulang.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat