bdadinfo.com

Kunci Jawaban Bahasa Lampung Kelas 3 UTS/PTS Semester 2 Aksara, Makna Kata, Budaya Tari dan Adat Istiadat - News

Ilustrasi Bahasa Lampung kelas 3

Kunci jawaban berikut dikutip dari Modul Bahasa Lampung Kelas III SD/MI yang semestinya memberikan tambahan materi bagi siswa.

Kunci jawaban Bahasa Lampung kelas 3 SD/MI ini memuat materi tentang aksara Lampung, makna kata, dan budaya Lampung.

Kunci jawaban Bahasa Lampung kelas 3 ini pun dapat menjadi bahan evaluasi untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Sunda Kelas 9 Halaman 65 Laporan Kagiatan Pamekar Diajar Basa Sunda Kurikulum 2013

1. Anak huruf bicek berbunyi ....

a. An

b. I

c. E

2. Tarian yang berasal dari daerah Lampung adalah ....

a. Tari Cangget

b. Tari Kecal

c. Tari Serampang 12

3. Arti dari “Tiyan lapah mit sekula” adalah ....

a. Mereka pergi ke sekolah

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat