bdadinfo.com

Perilaku Orang di Sekitar dan Gagasan Pokok, Kunci Jawaban Tema 9 Subtema 2 Kelas 4 Halaman 77 79 80 81 82 83 - News

Tema 9 Subtema 2 kelas 4 Pembelajaran 4 halaman 77 79 80 81 82 83

Kunci jawaban kelas 4 berikut dikutip dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Tema 9 Kayanya Negeriku Kelas IV SD/MI karya Maryanto edisi revisi 2017.

Kunci jawaban Tema 9 Subtema 2 kelas 4 halaman 77 79 80 81 82 83 ini memuat materi tentang contoh perilaku yang bertanggung jawab dalam memanfaatkan sumber daya alam, gagasan pokok dan gagasan pendukung dalam paragraf, akibat dari tidak melaksanakan kewajiban terhadap lingkungan alam.

Kunci jawaban Tema 9 Subtema 2 kelas 4 Pembelajaran 4 Kurikulum 2013 ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Contoh Kegiatan Belajar Cerminan Persatuan, Kunci jawaban Tema 8 Subtema 3 Kelas 2 Halaman 115 117 118 120

Halaman 77

Ayo Berlatih

Bersama temanmu, coba identifikasilah perilaku orang-orang di sekitarmu berkaitan dengan penggunaan sumber daya alam dalam kegiatannya sehari-hari.

Perilaku orang-orang di sekitarku

Contoh perilaku yang bertanggung jawab dalam memanfaatkan
sumber daya alam:

- menyalakan lampu seperlunya, atau pada malam hari saja

- menghidupkan televisi hanya jika ingin menontonnya

- melepas colokan kabel mesin cuci saat tidak digunakan

- menutup keran air dengan rapat agar tidak ada tetesan yang sia-sia

- menggunakan minyak goreng seperlunya untuk memasak

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat