bdadinfo.com

Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dengan Metode Eliminasi, Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 43 - News

Matematika kelas 8 halaman 43 Kurikulum Merdeka

- Kunci jawaban kelas 8 ini dikutip dari Matematika SMP Kelas VIII karya Tim Gakko Tosho edisi 2021 Kurikulum Merdeka.

Kunci jawaban Matematika kelas 8 Penguatan 2 halaman 43 ini memuat materi tentang sistem persamaan linear dua variabel dengan metode eliminasi dan substitusi.

Kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 43 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 48 49 Latihan 1.4: Perkirakan Panjang Tali Layar agar Menarik Kapal

Penguatan 2

Selesaikan setiap sistem persamaan berikut.

1. Menggunakan metode eliminasi

1) 3x + y = 17

x - y = 3         +

4x = 20

x = 5

Maka,

x - y = 3

5 - y = 3

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat