bdadinfo.com

Metamorfosis Nyamuk, Belalang, Kupu-kupu dan Kecoak, Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 103 104 Tabel 2.10 - News

IPA kelas 9 halaman 103 104 Tabel 2.10 Kurikulum 2013

Kunci jawaban IPA kelas 9 ini dikutip dari Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas IX Semester 1 karya Siti Zubaidah, dkk. edisi revisi 2018 Kurikulum 2013.

Kunci jawaban IPA kelas 9 Tabel 2.10 halaman 103 104 ini memuat materi tentang jenis metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna serta tahapan metamorfosis pada nyamuk, belalang, kupu-kupu, dan kecoak.

Kunci jawaban IPA kelas 9 Tabel 2.10 Semester 1 Kurikulum 2013 ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Mengapa Bunyi Sirene Mobil Berubah-ubah..., Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 2 Halaman 160 161 162 163

Tabel 2.10

Perhatikan gambar hewan dan tahapan pertumbuhannya.

1. (gambar di buku)

a) telur, b) larva, c) pupa, d) nyamuk

Keterangan:

Metamorfosis nyamuk tergolong metamorfosis sempurna, sebab telur akan berkembang menjadi hewan muda yang disebut larva.

Larva memiliki struktur dan fungsi organ yang sangat berbeda dengan hewan dewasa.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 38 Kurikulum Merdeka: Jenis Vitamin yang Dapat Disimpan di Dalam Tubuh

2. (gambar di buku)

Keterangan:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat