bdadinfo.com

Pembahasan dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/MA Halaman 236: Kaidah Kebahasaan Teks Biografi - News

Ilustrasi Bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA

Pembahasan soal dan kunci jawaban berikut dikutip dari buku teks Bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017, yang diharapkan dapat memberikan tambahan materi bagi siswa.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA halaman 236 ini memuat materi Analisis Kaidah Kebahasaan Teks Biografi, sehingga siswa lebih memahami materi.

Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA ini pun dapat menjadi bahan evaluasi siswa bagi guru dalam menelaah sampai mana kepahaman siswa tentang kaidah kebahasaan teks biografi.

Selain itu, siswa juga dapat mengkaji materi soal Bahasa Indonesia dan kunci jawaban agar nantinya dapat menguasai soal-soal lain yang setara atau bahkan lebih rumit.

Berikut ini kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA Kurikulum 2013.

Tugas 1

Analisislah kaidah kebahasaan teks biografi George Saa! Tandai kaidah bahasa yang kamu temukan dengan garis bawah.

Kerjakanlah seperti contoh dengan menggunakan kolom-kolom berikut ini. Kamu boleh menambahkan kolomnya sesuai dengan kebutuhan. Kerjakan di buku tugas

Kutipan teks: Habibie menikah dengan Hasri Ainun Habibie yang kemudian diboyong ke Jerman.

Hidupnya makin keras. Di pagi hari, Habibie terkadang harus berjalan kaki cepat ke tempat kerjanya yang jauh untuk menghemat kebutuhan hidupnya.

Ia pulang pada malam hari dan belajar untuk kuliahnya. Istrinya harus mengantre di tempat pencucian umum untuk mencuci baju guna menghemat biaya hidup keluarga. (Contoh)

Analisis:

a. Kata ganti yang digunakan adalah ia, dan –nya (kata ganti milik) yang divariasikan dengan penyebutan nama "Habibie"

b. Kata kerja tindakan: berjalan, belajar, mengantre, mencuci

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat