bdadinfo.com

Uji Kompetensi: Berbagi Batang Kayu Kibo dan Koko, Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Halaman 35 - News

Informatika kelas 7 halaman 35 Uji Kompetensi Bab 2: Berbagi batang kayu Kibo dan Koko

Kunci jawaban kelas 7 ini dikutip dari Informatika SMP Kelas VII karya Maresha Caroline Wijanto, dkk. edisi 2021 Kurikulum Merdeka.

Kunci jawaban Informatika kelas 7 Uji Kompetensi halaman 35 ini memuat materi tentang menentukan banyaknya batang kayu minimal yang diberikan Kibo kepada Koko.

Kunci jawaban Informatika kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Eksplorasi Format File Aplikasi Perkantoran, Kunci Jawaban Informatika Kelas 8 Halaman 55 56 Kurikulum Merdeka

Uji Kompetensi

Berbagi Batang Kayu

Kibo dan Koko sedang membuat kerajinan tangan dari batang kayu kecil.

Baca Juga: Mesin Pembentuk Kue, Kunci Jawaban Informatika Kelas 8 Halaman 26 Aktivitas Individu Kurikulum Merdeka

Kibo memiliki dua puluh buah batang kayu yang masing-masing panjangnya 10 cm.

Sementara, Koko memerlukan batang kayu tambahan berukuran 4 cm sebanyak 7 buah dan berukuran 3 cm sebanyak 7 buah.

Kibo ingin memberikan kayu miliknya kepada Koko.

Baca Juga: Kunci Jawaban Halaman 75 Uji Kompetensi Informatika Kelas 8 Kurikulum Merdeka Fitur Gunting Tempel Aplikasi

Tantangan

Berapa banyak batang kayu minimal yang diberikan oleh Kibo kepada Koko?

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat