bdadinfo.com

Analisis Teks Terkait Sektor Pertanian di Asia Tenggara, Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 Halaman 79 Subtema 2 - News

Tema 8 kelas 6 halaman 79 Subtema 2 Pembelajaran 4: Gagasan utama dan pendukung dalam teks 'Pembangunan Sektor Pertanian di Asia Tenggara'

- Kunci jawaban Tema 8 kelas 6 ini dikutip dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Bumiku SD/MI Kelas VI karya Fransiska Susilawati, dkk. edisi revisi 2018.

Kunci jawaban Tema 8 Subtema 3 kelas 6 halaman 79 ini memuat materi tentang gagasan utama dan pendukung dalam teks 'Pembangunan Sektor Pertanian di Asia Tenggara'.

Kunci jawaban Tema 8 kelas 6 Subtema 2 Pembelajaran 4 Kurikulum 2013 ini untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Gladhen Wulangan 6 Teks Cerita Resik lan Asri, Kunci Jawaban Bahasa Jawa Kelas 1 Halaman 117 118 Semester 2

Pembangunan Sektor Pertanian di Asia Tenggara

Pertanian merupakan sektor yang sangat strategis untuk menumbuhkan perekonomian negara, khususnya bagi negara-negara berkembang di kawasan Asia Tenggara.

Tiga negara, yaitu Thailand, Vietnam, dan Kamboja, menjadi contoh dalam penelitian ini untuk melihat pembangunan sektor pertanian.

Bagi ketiga negara tersebut, sektor pertanian adalah ‘kunci’ perekonomian mereka dari waktu ke waktu.

Sektor pertanian mempunyai arti yang sangat penting bagi masyarakat dan sangat berarti untuk menopang perekonomian negara di Asia Tenggara.

Raja Bhumibol Adulyadej dari Thailand mengibaratkan "agriculture is the human life" (RRI & DOA, 2004: 30), yang dapat diartikan bahwa kehidupan masyarakat sangat bergantung pada sektor pertanian.

Baca Juga: Analisis Pekerjaan Petugas Berseragam, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 1 Halaman 200 Kurikulum Merdeka

Selain sebagai penyumbang perkembangan perekonomian, keuntungan lain yang didapatkan dari sektor pertanian adalah penyerapan tenaga kerja yang tinggi, khususnya tenaga kerja di pedesaan.

Di Thailand, misalnya, dari tahun 2001 sampai dengan 2006, sektor pertanian menyerap 38% sampai dengan 39% dari seluruh total tenaga kerja (Encyclopedia of the Nations, 2001; Library of Congress, 2007).

Sektor ini pun telah berjasa dalam menyerap tenaga kerja yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) ketika krisis ekonomi regional melanda Thailand pada tahun 1997-1998.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat