bdadinfo.com

Konversi Bilangan Desimal Menjadi Bilangan Biner dan Oktal, Kunci Jawaban Informatika Kelas 8 Halaman 42 - News

Informatika kelas 8 halaman 42 Semester 1: Bilangan desimal menjadi bilangan biner dan oktal

- Kunci jawaban kelas 8 ini dikutip dari Informatika SMP Kelas VIII karya Vania Natali, dkk. edisi 2021 Kurikulum Merdeka.

Kunci jawaban Informatika kelas 8 Aktivitas BK-K8-04-U halaman 42 ini memuat materi tentang konversi bilangan desimal menjadi bilangan biner dan bilangan oktal.

Kunci jawaban Informatika kelas 8 Semester 1 Kurikulum Merdeka ini untuk menelaah sampai mana pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Halaman 106 107 108 109 110 111: Sistem Komputer, Perangkat Lunak dan Keras

Ayo Berlatih

Aktivitas BK-K8-04-U

Konversilah bilangan desimal berikut menjadi bilangan basis 2 dan basis 8.

Tuliskan langkah-langkah yang kalian perlukan untuk melakukan konversi tersebut.

Kunci jawaban:

1) Basis 10: 50

Basis 2:

50/2 = 25 ; sisa bagi adalah 0

25/2 = 12 ; sisa bagi adalah 1

12/2 = 6 ; sisa bagi adalah 0

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat