bdadinfo.com

5 Tips Biar Tetap Kuat dan Bugar Berpuasa saat Mudik Lebaran 2023 - News

5 Tips biar Tetap Kuat dan Bugar Berpuasa saat Mudik Lebaran/momobil.id


- Hari raya lebaran tinggal menghitung hari dan sudah banyak masyarakat yang melakukan perjalanan mudik.

Tentu tidak mudah menjalankan puasa saat melakukan mudik Lebaran yang dilakukan sebelum lebaran atau masih di bulan Ramadhan apalagi kampung halaman berjarak lumayan jauh.

Oleh sebab itu, akan memberikan 5 tips untuk menjalankan puasa agar lebih kuat dan bugar selama perjalanan mudik lebaran 2023 dilansir dari Hellosehat.

Baca Juga: Inilah Sejumlah Fakta Kereta Cepat Jakarta - Bandung

1. Menjaga stamina

Hal ini sangat penting yaitu menjaga tubuh agar tetap fit selama melakukan perjalanan jauh karena hanya Anda sendiri yang mengetahui kondisi tubuh Anda.

Jika ingin tetap berpuasa saat perjalanan mudik, perhatikan makanan yang dikonsumsi saat sahur seperti bahan makanan yang mengandung vitamin C dan zinc untuk memperkuat daya tahan tubuh supaya tak mudah lelah dan jatuh sakit.

Baca Juga: Rawan Disalahgunakan, Bank Indonesia Didesak Evaluasi Penggunaan QRIS di Masyarakat

2. Penuhi asupan nutrisi dan cairan

Bukan hanya mengkonsumsi air putih saja namun bisa juga vitamin yang dapat mencukupi cairan tubuh untuk menjaga stamina selama dalam perjalanan mudik.

3. Lakukan perjalanan malam

Agar selama perjalanan tidak terlalu lelah dan bugar, kalian bisa memilih waktu malam saat mudik.

Baca Juga: Hukum Ziarah Kubur di Hari Raya Idul Fitri, Baca Surat Al Fatihah dan Yasin di Kuburan dalam Ajaran Islam

Karena saat malam hari sudah waktunya berbuka puasa sehingga kalian bisa tetap mengkonsumsi beberapa makanan dan minuman selama di perjalanan.

4. Membawa obat-obatan penting

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat