bdadinfo.com

Mengenal Perjuangan Pahlawan, Kunci Jawaban Tema 5 Pahlawanku Untuk SD/MI Kelas IV Halaman 8 - News

Kunci Jawaban Tema 5 Pahlawanku Untuk SD/MI Kelas IV Halaman 8  (Pinterest)

Kunci jawaban tema 5 Pahlawan ku kelas 4 SD/MI kurikulum 2013 ini dikutip dari buku karya Reza Devianta, Satrio Jati Waskitho dan Siti Koyimah.

Kunci jawaban tema 5 halaman 8 ini berisi pembahasan materi tentang Kepahlawanan diharapkan siswa mampu memahami materi yang dijelaskan.

Kunci jawaban ini berisi 5 soal yang akan di bahas hendaknya siswa mengerjakan soal terlebih dahulu baru melihat kunci jawaban yang digunakan sebagai bahan koreksi.

Baca Juga: Buset! Tas Hermes Ini Dibanderol Rp31 Miliar, Didapuk sebagai Tas Termahal di Dunia

Berikut kunci jawaban beserta penjelasan Tema 5 Pahlawanku halaman 8 mari berlatih.

1. Apa yang kamu ketahui tentang pahlawan?

Jawaban : pahlawan merupakan orang yang amat berjasa untuk bangsa, negara dan tanah air serta yang berjuang untuk kemerdekaan Indonesia dan rela berkorban untuk membela tanah air.

Baca Juga: Dibanderol dengan Harga Fantastis! Ini Dia Amedeo Testoni, Pembuat Sepatu yang Masuk Deretan Sepatu Pria Termahal Dunia

pahlawan merupakan orang yang memiliki jiwa besar sehingga tindakan baiknya tidak dilandasi untuk memperoleh pujian maupun imbalan, jasa jasa yang telah mereka berikan untuk memperjuangkan kemerdekaan kita sangatlah besar, sehingga kita patut menghormati jasa para pahlawan.

2. Apa yang dimaksud sikap kepahlawanan?

Jawaban: sikap kepahlawanan merupakan bentuk cerminan kita untuk menghargai dan menghormati perjuangan para pahlawan dengan cara berani membela kebenaran, rela berkorban, berkata jujur serta senang membantu orang lain yang sedang kesusahan.

Baca Juga: Bagaikan Saudara Kandung IKN, Balikpapan dan Samarinda Jadi Ekosistem 3 Kota yang Mendunia, Kok Bisa?

Itulah sikap yang mencerminkan kepahlawanan dimana pahlawan merupakan orang yang berjuang untuk membela kemerdekaan bangsa Indonesia.

3. Dimanakah sikap kepahlawanan dapat diterapkan?

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat