bdadinfo.com

Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 8 Semester 2 Uji Kompetensi Kurikulum 2013 Halaman 155 Pencipta Lagu Daerah - News

Uji Kompetensi Seni Budaya kelas 8 halaman 155

Kunci jawaban kelas 8 berikut dikutip dari Seni Budaya Kelas VIII SMP/MTs edisi revisi 2017 Kurikulum 2013 karya Eko Purnomo, dkk.

Kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 Semester 2 Kurikulum 2013 Uji Kompetensi Bab 11 Seni Musik halaman 155 ini memuat materi tentang lagu daerah, makna lagu, dan pencipta lagu.

Kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 Kurikulum 2013 ini pun dijadikan sebagai bahan evaluasi untuk menelaah tingkat pemahaman siswa tentang materi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 7 Halaman 141 142 Kurikulum 2013 Pengertian Nasyid dan Bentuk Vokal Grup Lain

Uji Kompetensi

Tuliskan nama lagu daerah, makna lagu, dan pencipta lagu pada tabel berikut.

No. Judul lagu daerah Makna lagu Pencipta lagu Asal daerah
1. Bungong Jeumpa Bunga cempaka yang sangat indah yang tumbuh di Provinsi Aceh. Ibraham Abduh Aceh
2. Butet Pesan rindu seorang ayah kepada anak perempuannya saat dirinya sedang di medan peperangan. Boru Lumbantobing Sumatra Utara
3. Soleram Nasihat terkait adat istiadat dan agama agar selalu dijaga dengan baik selamanya. Muhammad Arief Riau
4. Selendang Mayang Lirik lagu menggambarkan tentang kerja keras seseorang. Agusli Taher Jambi
5. La Berage Budaya yang melekat erat pada masyarakat Belitung, yang dikenal dengan 'makan bedulang' yang bermakna makan bersama. Shofwan AR. Kepulauan Bangka Belitung
6. Kicir Kicir Nasihat pada manusia agar selalu bersemangat dalam menjalani kehidupan apa pun kesulitannya. NN DKI Jakarta
7. Es Lilin Kegelisahan seorang perempuan saat harus memilih sosok pendamping hidup.  Nining Meida Jawa Barat
8. Suwe Ora Jamu Pertemuan yang terjadi setelah lama tidak berjumpa, tetapi menggunakan metafora yang apik. R.C. Hardjosubroto DI Yogyakarta
9. Ratu Anom Seorang ibu yang meminta anaknya untuk menunggunya pulang dari pasar. I Gusti Ngurah Made Agung Bali
10. Aek Kapuas Sungai Kapuas, sebagai ikon Provinsi Kalimantan Barat yang paling terkenal. Paul Putra Frederick Kalimantan Barat

Baca Juga: Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 Halaman 159 Kurikulum 2013 Jenis Karya Seni Grafis, Teknik dan Bahannya

Itulah kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 Semester 2 Kurikulum 2013 Uji Kompetensi Bab 11 halaman 155 tentang lagu daerah, makna lagu, dan pencipta lagu. Semoga bermanfaat.

Sebagai informasi, kunci jawaban ini hanyalah referensi belajar, siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik dari sumber tepercaya.***

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat