bdadinfo.com

5 Fakta Menarik Kelok 9 Sumbar yang Ternyata Usianya Lebih Tua dari Indonesia, Nomor 4 Bikin Kaget! - News

Intip 5 fakta menarik Kelok 9 di Sumbar, apa saja ya? (Instagram/ghaardi)

- Tak dapat dipungkiri, ruas jalan Kelok 9 Sumbar menjadi salah satu ikon terpopuler Provinsi Sumatera Barat.

Penampakannya yang unik dan tak seperti jalanan pada umumnya membuat Kelok 9 Sumbar menarik perhatian siapa pun yang melihatnya.

Apalagi saat ini sudah dibangun jembatan layang sepanjang 2,5 kilometer di Kelok 9 Sumbar yang diresmikan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono pada 2013 lalu.

Baca Juga: Istri Hina Anak Atta - Aurel, Akun IG Diduga Polisi Payakumbuh Kini Digembok, Panik Digeruduk Netizen?

Di balik keindahannya, ternyata Kelok 9 yang terletak di sebelah timur Kota Payakumbuh, Sumbar ini ternyata memiliki 5 fakta menarik, lho.

Apa saja? Berikut 5 fakta menarik Kelok 9 Sumbar.

1. Nama Kelok 9 Diambil dari Jumlah Ruasnya

Baca Juga: Rincian Jadwal PPDB Online SMK di Sumbar Tahun Ajaran 2023/2024, Jangan Sampai Ketinggalan!

Jalan Kelok 9 atau Kelok Sembilan yang berlokasi di Kecamatan Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumbar ini tentunya tidak diberi nama secara sembarangan.

Nama tersebut diambil dari jumlah ruas jalannya yang berkelok-kelok.

2. Umurnya Lebih Tua dari Indonesia

Baca Juga: Siap-siap! Ini Jadwal PPDB Online SMA di Sumbar, Dibuka Mulai 12 Juni 2023

Berbeda dengan jembatan layangnya yang baru dibangun pada tahun 2003, ruas jalan Kelok 9 sendiri rupanya sudah ada sejak zaman penjajahan Belanda.

Kelok 9 dibangun pada tahun 1908 - 1914, lebih tua dari Indonesia yang merdeka pada 1945.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat