bdadinfo.com

PT North Sumatera Hydro Energy Membuka Lowongan Kerja untuk Corporate Secretary, Lulusan S1-S2 Yuk Merapat! - News

Lowongan kerja di PT North Sumatera Hydro Energy jadi Corporate Secretary (PLN Nusantara Power)

- Jika anda lulusan S2 dan ingin berkarir sebagai Corporate Secretary, maka PT North Sumatra Hydro Energy sedang membuka lowongan kerja untuk kalian yang ingin berkarir di posisi tersebut.

Perusahaan ini merupakan PLTA IPP (Independent Power Producer) terbesar di Indonesia yang masih dalam tahap pembangunan.

Berlokasi di Tapanuli Selatan, Sumatera Utara, perusahaan tersebut akan memproduksi pembangkit listrik tenaga air hingga 510 MW melalui PLTA Batangtoru.

Baca Juga: Libatkan Anggota Keluarga dan Presiden! Inilah Daftar Susunan Tim Pemenang Pasangan Prabowo-Gibran

Kebutuhan listrik yang tersebar di seluruh kota-kota di Indonesia, membuat PT North Sumatera Hydro Energy ikut terlibat dalam mendukung Pemerintah Indonesia dalam mensukseskan target listrik sebesar 35000 MW yang tersebar di seluruh Indonesia.

Pekerjaan konstruksi PLTA Batangtoru 510 MW sangat dikontrol dan diawasi dengan standar EHS (Environment, Health, and Safety).

Proyek ini memanfaatkan stabilnya debit air Sungai Batang Toru dan kondisi topografi yang curam meski luas genangan relatif kecil.

Baca Juga: Mudahkan Akses ke Pulau Pisang Ketek, Pemerintah Kota Padang Bangun Jembatan Penghubung dari Pantai Air Manis

Namun, energi tahunan yang bisa dihasilkan akan mencapai lebih dari 2.000 GWH.

Adapun lowongan kerja yang saat ini sedang dibuka adalah posisi Corporate Secretary.

Berikut ulasan mengenai lowongan tersebut:

Baca Juga: Proyek Jalan Tol Lampung Aceh Gagal Nyambung Karena Ditendang Jokowi dari Proyek Strategis Nasional

1. Tugas:

Corporate Secretary bertanggung jawab untuk memberikan dukungan menyeluruh kepada Direksi dan Eksekutif.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat