bdadinfo.com

Tips Kesehatan: Benarkah Jeruk Nipis Bisa Sembuhkan Batuk Berdahak? Simak Dulu Sampai Selesai - News

Tips kesehatan: Benarkah jeruk nipis bisa sembuhkan batuk berdahak? (Freepik)

- Saat terserang batuk berdahak, tak jarang Anda mendengar saran dari orang lain untuk mengkonsumsi jeruk nipis.

Jeruk nipis dipercaya bisa menjadi alternatif meminum obat yang biasa dijual di pasaran.

Namun, apakah benar bahwa kandungan dalam jeruk nipis bisa mengurangi dan menyembuhkan batuk berdahak?

Simak penjelasan beriktu ini sampai selesai, sesuai yang telah dikutip News dari YouTube Kata Dokter.

Baca Juga: Spesifikasi Lengkap Sony WF-1000XM5: Bobot sangat Ringan hingga Tahan Keringat dan Percikan Air

Di dalam jeruk nipis kaya akan vitamin C dan zat-zat antioksidan, serta kandungan minyak esensial.

Semua kandungan ini akan membantu mengeluarkan dahak, serta menekan respon batu yang berlebihan.

Sehingga, jeruk nipis bersifat ekspektoran yang artinya membantu mengeluarkan dahak.

Baca Juga: Kabar Gembira! Tunjangan Kinerja (Tukin) ASN Kemenag Sebesar 80 persen Disetujui Kementerian PANRB

Serta, memiliki sifat sebagai mukolitik, yaitu sebagai pemecah dahak yang kental atau sebagai pengencer dahak.

Sifat dari jeruk nipis ini mirip dengan sifat yang dimiliki oleh jahe.

Jahe adalah suatu rempah yang mengandung berbagai zat-zat aktif, seperti gingerol, shogaol, zingiberene, dan sebagainya.

Baca Juga: DWP Kota Padang Gelar Pelatihan e-Reporting untuk Tingkatkan Kinerja Pelaporan

Zat-zat aktif ini juga mampu membantu Anda meredakan batuk berdahak maupun batuk kering.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat