bdadinfo.com

Aneka Perlengkapan dan Aksesoris untuk Tampil Sporty Maksimal - News

Ilustrasi tampil sporty.

Anda yang mengikuti perkembangan dunia fashion pasti tahu. Style sporty kini banyak digemari.

Tak hanya bisa dilihat saat berolahraga saja. Style sporty kini juga banyak diterapkan di berbagai kesempatan.

Entah itu kesempatan yang sifatnya nonformal atau juga kesempatan yang sifatnya semiformal.

Baca Juga: Lakukan Perombakan, Daihatsu Sigra 2022 Tampil Lebih Stylish dan Modern

Untuk bisa tampil sporty, Anda tentu butuh peralatan dan perlengkapannya. Dari ujung kepala hingga ujung kaki. Tak terkecuali dengan aksesorisnya.

Misalnya saja tas backpack dari Jansport. Tampilannya yang trendy dan sporty tak perlu diragukan lagi.

Anda mau tampil sporty? Berikut ini beberapa perlengkapan dan aksesoris yang perlu Anda miliki!

Baca Juga: Kontingen Yel-Yel Tanah Datar Tampil Memukau di Jambore PKK Sumbar

1. Pakaian Sporty

Perlengkapan pertama untuk bisa tampil sporty tentu saja adalah pakaian yang sporty. Asal Anda tahu, definisi gaya sporty itu sendiri itu mengacu pada kenyamanan yang lebih diberikan daripada nilai estetikanya.

Nah pakaian yang sporty, berdasarkan definisi dari gaya sporty tadi, itu bisa kita sebut sebagai pakaian yang membuat nyaman penggunanya. Misalnya saja untuk atasan, contohnya bisa berupa t-shirt, long sleeve shirt, kemeja longgar, sweater, dan lain-lain. Adapun untuk bawahannya bisa berupa celana jogger, legging, celana chinos, celana pendek, jeans legging, atau yang lainnya yang tetap nyaman digunakan.

2. Sepatu Sporty

Perlengkapan berikutnya untuk bisa tampil sporty adalah sepatu. Nah di sini, Anda wajib memilih sepatu-sepatu yang sporty, yang mungkin bisa dibayangkan masih logis untuk dipakai berolahraga. Sebagai contoh misalnya saja adalah sepatu jenis sneakers. Bahan kanvas mungkin bisa jadi pilihan material yang digunakannya. Sebaliknya, hindari sepatu yang berbahan kulit. Sekalipun bahan kulit ada juga yang digunakan pada sepatu sneakers, kesan sporty dari sepatu berbahan kulit tidaklah maksimal.

3. Tas Sporty

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat