bdadinfo.com

8 Film yang Mengangkat Keindahan Gunung di Indonesia, Salah Satunya Gunung Semeru - News

5 Spot Instagramable di Lokasi Gunung Semeru yang Tidak Boleh Dilewatkan Wisatawan Minat Khusus atau Pendaki (Wikipedia )

- Selain kaya akan budaya, Indonesia juga kaya akan pesona keindahan alamnya, salah satunya gunung.

Tak hanya sekedar dikunjungi, gunung dan kawasan yang dilindungi seperti taman nasional memang kerap jadi spot menarik dan favorit untuk syuting adegan film.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 8 gunung yang ada di film Indonesia.

Baca Juga: Gunung Semeru Erupsi, Ini Pengertian dari Awan Panas serta Dampak dan Jenisnya

1. Gunung Rinjani

Gunung Rinjani yang terletak di Lombok, Nusa Tenggara Barat ini merupakan surganya para pendaki.

Bukan hanya menjadi salah satu target dari 7 summit Indonesia, keindahan Gunung Rinjani tidak tertandingi.

Dua film yang mengambil lokasi syuting di gunung setinggi 3.726 mdpl ini yaitu Romeo+Rinjani (2015) dan Leher Angsa (2013).

Baca Juga: 4 Mitos Gunung Semeru yang Terkenal, Nomor Terakhir Romantis Banget

2. Gunung Bromo

Popularitas Gunung Bromo, di Jawa Timur sudah dari dulu terkenal bahkan banyak turis mancanegara yang menghampiri tempat ini.

Selain wisatawan, Gunung Bromo juga masih kental akan ritual adat Yadnya Kasada.

Film yang memiliki latar belakang di gunung ini adalah Pasir Berbisik (2001).

Baca Juga: Eksplosif, Alasan Kenapa Letusan Gunung Semeru Mematikan bagi Manusia

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat