bdadinfo.com

Berstandar FIFA! Stadion Termegah dan Pertama di Jawa Tengah Bakal Penuhi Kapasitas Penonton, Lebih Dari 20.000 Kabupaten? - News

Stadion Gelora Bumi Kartini, Jateng (Freepik)

- Infrastruktur mega proyek strategis di Jawa Tengah sedang fokus dalam pembangunan terutama Stadion megah berstandar FIFA

Pengerjaan renovasi Stadion Gelora Bumi Kartini (GBK) di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah ditargetkan selesai pada Oktober 2024. 

Nantinya Stadion dengan kapasitas 25.000 penonton itu akan memenuhi standardisasi induk organisasi sepak bola dunia atau FIFA.

Baca Juga: Usai Lebaran Andre Rosiade kembali Kirim Bantuan Sembako untuk Korban Terdampak Banjir di Lengayang Pessel

Berdasarkan hasil sementara yang Pemkab Jepara terima hingga saat ini akses Stadion GBK Jepara masih tertutup untuk umum. 

Terdapat penjagaan di sekitar area proyek dan di dalam stadion ada ekskavator yang sedang dioperasikan untuk mengeruk rumput.

Penjabat (Pj) Bupati Jepara, Edy Supriyanta, menyatakan, proyek konstruksi ini untuk memenuhi staandar FIFA. 

Baca Juga: PSG Bantai Barcelona di Kandang Montjuic Dengan Skor Telak, Pelatih Luis Enrique: Tidak Mudah Untuk Menyingkirkan Barcelona Meski Kebobol Duluan

Pihaknya justru berharap pengerjaan yang sedang berlangsung dapat berjalan lancar dan selesai tepat waktu.

Edy menceritakan sejak kali pertama dibangun pada tahun 2008, Stadion GBK Jepara belum pernah direnovasi. 

Sebabnya bagian ini masuk dalam sasaran pekerjaan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) untuk memenuhi standar FIFA.

Baca Juga: 2 Stadion Diusulkan Jadi Kandang Semen Padang FC, Manajemen Ungkap Cenderung Pilih Stadion Haji Agus Salim Dibandingkan Stadion Utama Sumbar karena… 

Selain lapangan, proyek pemenuhan standar itu juga menyasar aspek arsitektural bangunan.

Didukung dengan mekanikal elektrikal Stadion GBK Jepara setelah seluruh pekerjaan bangunan rampung agar Pemkab Jepara senantiasa dirawat dan dijaga bersama-sama.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat