bdadinfo.com

10 Bandara dengan Landasan Pacu Terpanjang di Indonesia, Kalahkan Singapura dan Jepang, BIM Termasuk! - News

10 Bandara dengan Landasan Pacu Terpanjang di Indonesia (Freepik.com/@fanjianhua)

- Setiap bandara memiliki panjang landasan pacu yang beragam dengan pengklasifikasian terbagi atas 5 jenis code number.

Bandara-bandara di Indonesia diantaranya memiliki landasan pacu yang bisa terbilang lebih panjang jika dibandingkan dengan bandar udara lainnya.

Bahkan diantaranya ada yang mampu mengalahkan bandara Changi di Singapura dan Narita di Jepang. Bandara kebanggaan Padang, Sumatera Barat pun ternyata termasuk.

Baca Juga: 4 Bandara Udara Termegah di Sumatera Barat, Nomor 3 Bandaranya Terancam Tenggelam Dihantam Abrasi

Untuk tahu lebih lanjut, berikut deretan bandara dengan landasan pacu terpanjang di Indonesia yang dirangkum dari airport.id:

1. Bandara Internasional Hang Nadim

Bandara ini terletak di Jl. Hang Nadim No.01, Batu Besar, Kecamatan Nongsa, Kota Batam, Kepulauan Riau.

Bandara Internasional Hang Nadim memiliki landasan pacu terpanjang hingga menduduki posisi pertama di Indonesia yang mencapai 4025 meter atau 4 Km lebih.

Baca Juga: Ini 10 Bandara Terbesar di Indonesia, Salah Satunya Kebanggaan Warga Sumatera Barat!

Bahkan landasan pacu bandara ini mampu mengalahkan bandara Changi di Singapura (4000 m) dan Narita di Jepang (4000 m).

2. Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta

Terletak di Benda, Kota Tangerang dan Kosambi, Kabupaten Tangerang, yaitu sekitar 20 km barat laut Jakarta Pusat.

Bandara ini menduduki posisi ke-dua dengan landasan pacu terpanjang di Indonesia dengan panjang 3.666 meter atau 3 km lebih.

3. Bandar Udara Frans Kaisiepo

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat