bdadinfo.com

Stop Pinjaman Online! Begini Cara Cek BI Checking Pakai HP - News

Ilustrasi. Silakan simak cara mudah cek BI Checking melalui HP dan segera stop pinjaman online. (Freepik/@macrovector)

- Semakin marak masyarakat yang terjerat pinjaman online, yang ternyata kian memperburuk kondisi ekonomi mereka.

Terlebih, sistem pinjaman online kerap melakukan tindakan-tindakan yang merusak, dari teror hingga ancaman.

Selain itu, bagi masyarakat yang pernah melakukan pinjaman online ternyata berdampak pada track record keuangannya, jika terindikasi buruk maka pihak bank di seluruh Indonesia akan mengetahuinya.

Baca Juga: Tips Kesehatan: Mengapa Kopi Bisa Meningkatkan Gula Darah dan Sebabkan Diabetes? Berginilah Cara Menghentikann

Sehingga, ketika hendak mengajukan pinjaman resmi dan legal kepada bank baik untuk mencicil rumah, kendaraan dan sebagainya orang yang pernah pinjaman online akan sulit dipercaya, walaupun selama proses pembayaran tidak bermasalah.

Ternyata orang yang pernah melangsungkan transaksi pinjaman online menjadi kurang dipercaya oleh lembaga keuangan resmi.

Oleh karena itu, pemerintah khususnya OJK menyarankan masyarakat untuk melakukan BI Checking untuk melihat riwayat dan status kita di mata bank apakah penilainnya buruk atau tidak.

Baca Juga: Waduh! Koalisi Perubahan kian Kuat, DPP PKS Restui Muhaimin Iskandar Dampingi Anies Baswedan

Sebagaimana dikutip News dari akun TikTok @stoppinjolyuk, simak cara cek BI Checking melalui HP.

1. Akses link https://idebku/ojk.go/id melalui browser di HP.

2. Pilih dan klik menu 'Pendaftaran' pada halaman utama.

3. Pilih cek ketersediaan layanan dan isi seluruh kolom dengan data yang diperlukan pada halaman pendaftaran.

4. Pilih tombl 'selanjutnya'.

Baca Juga: Muhaimin Iskandar Diperiksa Jadi Saksi Kasus Korupsi, Sekjen PKS Sentil KPK: Hukum Jangan Dijadikan ATM

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat