bdadinfo.com

Ingin Membuka Warung Kelontong dengan Layanan Ala Minimarket? Program Ini Bisa Jadi Solusi untuk Anda - News

Ingin Membuka Warung Kelontong dengan Layanan Ala Minimarket? Program Ini Bisa Jadi Solusi untuk Anda (YouTube Indogrosir)

- Keinginan masyarakat untuk terus bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari semakin tinggi seiring dengan perkembangan zaman.

Oleh karena itu, bisnis ritel mulai dari besar hingga kecil harus mampu menyesuaikan diri dengan keinginan masyarakat hingga teknologi yang ada.

Bisnis ritel kecil seperti warung kelontong pun dapat diberdayakan lewat pelayanan yang tidak kalah dari minimarket.

Baca Juga: DVI Polda Sumbar Nyatakan Seluruh Jenazah Erupsi Gunung Marapi Berhasil Diidentifikasi

Warung kelontong sendiri bisa dibilang sebagai bisnis ritel yang paling dekat dengan masyarakat.

Dengan sewa lahan yang sangat kecil, bisnis tersebut bisa menjangkau masyarakat yang ingin membeli kebutuhan sehari-hari.

Namun, menghadapi persaingan yang semakin ketat, warung kelontong tidak bisa terus menerapkan sistem secara konvensional.

Baca Juga: Mega Proyek Ibu Kota Nusantara (IKN): Ternyata Digagas oleh Soekarno, Begini Tahapan Pemindahan di Era Presiden Jokowi

Warung kelontong perlu untuk melakukan banyak perubahan, terutama mengenai pelayanan, pembayaran, hingga ketersediaan barang.

Masyarakat yang ingin bergelut di bisnis warung kelontong perlu untuk mengetahui sebuah program yang bisa membantu mereka dalam pengelolaan bisnis tersebut.

Program tersebut adalah Toko Mandiri Indogrosir, yang dicetuskan oleh salah satu perusahaan grosir ternama yaitu Indogrosir.

Baca Juga: Rancak Bana! 8 Pelabuhan dengan View Terindah di Pulau Sumatera, Nomor 3 jadi Pelabuhan Terbaik di Asia Pasifik

Toko Mandiri Indogrosir menjadikan warung kelontong yang dimiliki sebagai mitra terbaik dengan segala pelayanannya.

Banyak sekali kemudahan yang bisa diperoleh apabila pemilik warung kelontong mengikuti program ini.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat