bdadinfo.com

Deretan 5 Smartphone Terfavorit di Tahun 2023 menurut Reviewer Gadget Putu Reza, Mulai dari Poco hingga Asus - News

Deretan 5 smartphone terfavorit di tahun 2023 (YouTube Putu Reza)

- Sepanjang tahun 2023 ini, berbagai smartphone dari berbagai segmen telah diluncurkan, mulai dari entry level hingga flagship.

Brand-brand smartphone berlomba-lomba meluncurkan smartphone dengan berbagai macam spesifikasi dan fitur yang sesuai dengan kelas dan harganya.

Namun demikian, dari sekian banyak smartphone yang telah beredar di pasaran tahun ini, terdapat beberapa smartphone yang unggul dari berbagai hal.

Baca Juga: Answer the Questions About Money and Payment Based on Infographic, Kunci Jawaban Bahasa Inggris Tingkat Lanjut Kelas 12 Halaman 153 154

Baik dari harga yang terjangkau, fitur yang berlimpah, jaminan software update, dan garansi terhadap produk yang memiliki jangka waktu yang panjang.

Putu Reza, seorang Content Creator YouTube Reviewer Gadget dalam videonya yang bertajuk “Smartphone Favorit 2023” sebagaimana dikutip dari video yang diunggah di kanal YouTube @projectreview pada 20 Desember 2023.

Ia memberikan pendapatnya mengenai apa saja smartphone favoritnya pada tahun 2023 berdasarkan pengalamannya saat mereview smartphone-smartphone tersebut.

Dari beberapa Smartphone favoritnya, berikut merangkum 5 list smartphone terfavorit pada tahun 2023 menurut Reviewer Gadget Putu Reza:

Baca Juga: 7 Destinasi Wisata di Jawa Barat yang Wajib Dikunjungi saat Liburan Keluarga

1. POCO F5

Smartphone ini dirilis di Indonesia pada Bulan Juni 2023 yang lalu, memiliki spesifikasi yang cukup menarik di harganya, seperti memakai Chipset Qualcomm Snapdragon 7+ Gen 2 dengan fabrikasi 4nm.

Layar AMOLED berukuran 6.67 inch dengan resolusi 1080 x 2400 pixels dengan rasio 20:9 yang dipadukan dengan RAM dengan varian 8 GB dan 12 GB serta storage penyimpanan 256 GB.

Poco F5 memiliki Kamera utama dengan setup triple-camera yaitu 64 MP lensa wide, 8 MP ultra wide dan 2 MP macro lens dengan resolusi perekaman video hingga 4K 30 fps.

Baca Juga: Bikin Bangga! Indonesia Kini Punya Jalan Tol Terpanjang se-Asia Tenggara, Berapa Ribu KM Panjang Totalnya? 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat