bdadinfo.com

Wow! Ini 5 Makanan Khas Sumatera Barat Favorit Laudya Cynthia Bella, dari Soto Padang hingga Lamang Tapai! - News

Makanan khas Sumatera Barat favorit Laudya Cynthia Bella (dok. instagram/@laudyacynthiabella)

- Artis cantik Laudya Cynthia Bella merupakan salah satu artis keturunan Sumatera Barat.

Beberapa kali pula Laudya Cynthia Bella "pulang kampung" ke Kota Padang sambil menjalankan bisnisnya dan sesekali mencicipi makanan khas Sumatera Barat.

Seperti yang ia lakukan pada Desember 2022 lalu. Dalam unggahannya, ia pulang kampung ke Sumatera Barat, tepatnya ke Padang bersama sang ayah.

Baca Juga: Maknyus! Jadi Favorit Laudya Cynthia Bella saat Pulang Kampung, Ini Resep Kue Mangkuak Khas Sumatera Barat

Artis yang kerap disapa Bella ini pun mengucap rasa syukur karena masih diberi kesempatan untuk menemani sang ayah pulang kampung ke Padang, Sumatera Barat.

Ia pun mencicipi kuliner khas Sumatera Barat dan kemudian dipostingnya di instagram. Apa saja yang dicicipi oleh Laudya Cynthia Bella?

Ini dia makanan khas Sumatera Barat yang jadi favoritnya Laudya Cynthia Bella!

Baca Juga: Beda dengan Pulau Sumatera, Jembatan Kyura Papua Tengah Dikritisi karena Konstruksinya, Ada Apa?

1. Sate Padang

Laudya Cynthia Bella mencicipi sate Padang langsung di Sumatera Barat. Hal ini terlihat dalam unggahannya di instagram.

Seperti yang kita ketahui, sate Padang merupakan sate yang berbahan daging sapi, lidah, atau jeroan sapi yang ditambah dengan bumbu kental.

Baca Juga: Sejarah Jalan Raya Lintas Sumatera, Proyek Maharaksasa yang Dimulai dari Masa Kolonial hingga Era Soeharto

Rasa sate Padang itu sendiri gurih dan pedas. Untuk menambah kenikmatan, biasanya banyak yang menambahkan dengan keripik balado khas Minang dan kerupuk kulit.

2. Lamang Tapai

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat