bdadinfo.com

Gak Pede Hadapi Seleksi CPNS? 5 Strategi Jitu Ini Bisa Bantu Kamu Lulus Tes SKD dan SKB, Pelajari Yuk! - News

Ilustrasi belajar (pexels)

- Salah satu hal yang harus dipersiapkan dalam seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) adalah strategi mengerjakan tes SKD dan SKB.

Mengerjakan tes SKD dan SKB memerlukan strategi mulai dari tahap persiapan hingga mengerjakan soal secara langsung.

Mengetahui strategi jitu mengerjakan tes SKD dan SKB bisa membuka peluang lebih besar untuk lulus seleksi CPNS.

Baca Juga: Akhirnya Setelah Sekian Lama! Pasar Raya Kota Padang Dibangun Kembali Setelah 14 Tahun Kerusakan Akibat Gempa

Sebelum membahas strategi-strategi yang bisa diterapkan, ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa itu SKD dan SKB.

Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) adalah tahapan seleksi CPNS yang bertujuan mengukur kemampuan dasar seperti pengetahuan umum, logika, bahasa, dan perhitungan.

SKD dilaksanakan dengan sistem Computer Assisted Test (CAT) dan durasi pengerjaannya adalah 100 menit untuk peserta umum dan 130 menit untuk peserta penyandang disabilitas.

Baca Juga: Dukung & Hargai Peran Karyawan, Telkom Hadirkan Fasilitas Telkom Daycare

Ada tiga jenis tes dalam SKD yaitu Tes Wawasan Kebangsaan (TKW), Tes Intelegensi Umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) adalah seleksi yang bertujuan menilai kompetensi peserta apakah sesuai dengan formasi yang akan diambil.

SKB ini mungkin memiliki jumlah dan jenis yang berbeda antara instansi yang satu dengan instansi lainnya.

Baca Juga: Bank Nagari Sponsori Iven Minangkabau Basapeda Salingka Danau Singkarak

Selain sistem CAT, SKB juga bisa berupa psikotes, tes bahasa asing, tes potensi akademik, wawancara, atau tes lainnya.

Berikut rangkuman strategi yang bisa diterapkan peserta seleksi CPNS dalam menghadapi SKD dan SKB.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat