bdadinfo.com

KPU Tetapkan 11 Panelis Debat Capres Ketiga: Berasal dari Akademisi hingga Ahli di Bidang Hankam - News

Daftar panelis debat Capres ketiga (RRI.co.id)

- Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengumumkan 11 panelis yang akan terlibat dalam debat ketiga calon presiden dan calon wakil presiden Pilpres 2024.

Debat tersebut dijadwalkan berlangsung pada Minggu, 7 Januari 2024 di Istora Senayan, Jakarta.

Tema debat ketiga akan fokus pada isu pertahanan, keamanan, hubungan internasional, dan geopolitik.

Baca Juga: Pendaftaran Akun Prakerja 2024 Dibuka, Bolehkah Daftar Lagi Jika Sudah Pernah Lolos Gelombang?

Di antara panelis yang ditunjuk, semuanya berasal dari dunia akademisi, mulai dari Peneliti di BRIN sampai dengan Guru Besar Universitas Indonesia.

Berikut sebelas panelis yang ditunjuk pada debat capres ketiga mendatang:

Prof. Angel Damayanti, Ph.D

Curie Maharani Savitri, Ph.D

Prof. Evi Fitriani, Ph.D,

Dr. lan Montratama

Laksamana TNI (Purn) Prof. Dr. Marsetio

Philips J. Vermonte, Ph.D

Prof. Dr. R. Widya Setiabudi Sumadinata,

Prof. Hikmahanto Juwana, SH., LL.M., Ph.D

I Made Andi Arsana, S.T., M.E., Ph.D

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat