bdadinfo.com

Kota-kota di Sumatera Makin Maju, 5 Kota Pemilik Gedung Tertinggi yang Membanggakan - News

5 Kota Pemilik Gedung Tertinggi di Sumatera

- Sumatera semakin pesat dalam perkembangan dan investasi, terutama di bidang properti.

Kini, gedung-gedung megah bermunculan, bahkan beberapa kota di wilayah ini memiliki gedung pencakar langit dengan ketinggian di atas 150 meter.

Kita akan bahas lima kota di Sumatera yang bangga punya gedung-gedung tertinggi.

Baca Juga: Sekda Pesisir Selatan Hadiri Pengukuhan DPC IWAPI Tahun 2023

1. Kota Bandar Lampung

Di Kota Bandar Lampung, pembangunan gedung tinggi terus berkembang dengan pesat.

Saat ini, tengah dibangun gedung pencakar langit yang akan menjadi yang tertinggi di Sumatera.

Baca Juga: Resep Ikan Siam Sambal Bawang dan Gulai Daun Singkong,Dijamin Bikin Nafsu Makan Bertambah!

Namun, untuk saat ini, gedung tertinggi di kota ini adalah Novotel Hotel.

Hotel bintang 4 yang berada di kecamatan Bumi Waras ini memiliki 15 lantai dan sudah beroperasi sejak tahun 2010.

Selama 12 tahun lamanya, Novotel Hotel Bandar Lampung masih kokoh memegang peringkat sebagai bangunan tertinggi di sana.

Baca Juga: Pemekaran Wilayah di Sumatera Utara: Munculnya 3 Provinsi Baru yang Menarik Perhatian

2. Kota Palembang

Kini, ayo kita melangkah ke utara, tepatnya ke Kota Palembang, Sumatera Selatan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat