bdadinfo.com

Kue Sangko, Kudapan Tradisional Khas Minang yang Biasa Disuguhi di Hari Raya hingga Pernikahan - News

Kue Sangko, Kudapan Tradisional Khas Minang yang Biasa Disuguhi di Hari Raya hingga Pernikahan/Cookpad


– Jika kalian sedang berkunjung ke Suamtera Barat jangan lewatkan kudapan tradisional khas Minang satu ini.

Yaitu kue sangko yang merupakan jajanan tradisional berasal dari Kabupaten Pasisir Selatan, Sumatra Barat.

Kue sangko juga biasa disuguhkan di pesta perkawinan atau saat hari raya.Makanan ini terbilang sangat mudah untuk dibuat sendiri.

Baca Juga: Warga Malaysia Tolak Pembangunan Jembatan Tol Selat Malaka, Padahal The Exim Bank of China Sudah Siap Kucurkan

Hanya mengunaan 2 bahan yaitu dengan tepung ketan dan gula. Bagaimana cara membuatnya?

Inilah resep kue sangko yang mudah dan dapat dibuat di rumah dilansir dari Cookpad.

Siapkan bahan-bahan sebagai berikut :

Baca Juga: Penghubung Sumatera Utara dan Riau, Tol Indrapura-Kisaran Malah Bisa Menyambungkan Seluruh Jaringan JTTS

1. 200 gram beras ketan putih

2.80 gram gula pasir

3.100 gram kelapa setengah tua parut, kukus 1/4 sendok teh garam

Baca Juga: 'Take Me Out' Versi Batak! Intip Tradisi Cari Jodoh Gondang Naposo yang Kini Jadi Atraksi Wisata Samosir

Berikut cara membuatnya:

1. Rendam beras ketan selama satu jam.

2. Kemudian tiriskan airnya.

3. Sangrai beras ketan sampai berwarna kecokelatan, lalu tumbuk atau giling sampai halus.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat