bdadinfo.com

Resep kepiting Lada Hitam Pedas dan Gurih, Mudah Diikuti untuk Pemula! - News

Resep kepiting Lada Hitam Pedas dan Gurih

- Kepiting lada hitam telah menjadi salah satu kuliner terfavorit di restoran seluruh dunia.

Kombinasi rasa pedas dan gurih yang khas membuatnya menjadi pilihan yang populer bagi pecinta masakan Asia.

Dengan sensasi rasa yang memikat dan aroma yang menggoda, kepiting lada hitam tidak hanya memanjakan lidah, tetapi juga memperkaya pengalaman kuliner siapa pun yang mencobanya.

Baca Juga: Resep Camilan Tahu Pong Balado Pedas dan Manis, Bahan Sederhana Mudah Diikuti!

Kuliner ini merupakan variasi dari hidangan kepiting yang dimasak dengan rempah-rempah dan bumbu, dan telah menjadi favorit di berbagai restoran masakan Asia di seluruh dunia.

Berikut cara bikin masakan kepiting lada hitam dengan kelezatan dan keistimewaanya:

Baca Juga: Pembayaran di H-10 Lebaran! Berikut Tips Alokasi THR yang Baik dan Bijak, Keuangan Tetap Sehat Setelah Lebaran

Bahan - bahan:

3 ekor kepiting

2 sendok makan lada hitam bubuk

2 buah bawang bombay

5 siung bawang putih

Baca Juga: Jadwal Final All England 2024: Laga Seru All Indonesia Final Sektor Tunggal Putra! Cek Selengkapnya Disini

5 buah cabai merah keriting

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat