bdadinfo.com

Traveling ke Bali, Inilah Hal Seru yang Bisa Gen Z dan Milenial Lakukan di Sanur! - News

Traveling ke Bali, Gen Z dan Milenial jalan-jalan di Sanur ( freepik)

Liburan ke Bali sudah menjadi hal wajib bagi Gen Z dan Milenial.

Menghabiskan waktu liburan dan bersantai di Sanur Bali. Serpihan surga dari Pulau Dewata Bali yang wajib untuk dikunjungi.

Pantai dengan pasir putih yang menakjubkan dan keindahan laut yang sangat ciamik. Selain memiliki alam yang memukau.

Baca Juga: Gregoria Melaju ke Final Malaysia Masters 2023 Tunggal Putri setelah Mengalahkan PV Sindhu

Sanur memiliki nilai historis yang menyimpan jejak sejarah. Ingin traveling menyenangkan? Intip hal seru yang bisa kamu coba di Sanur Bali.

Yuk intip rekomendasinya. Agar liburan tetap berjalan dengan lancar dan mengesankan!

1. Pantai Sanur

Pantai Sanur terkenal dengan matahari terbit yang cantik. Seorang seniman asal Belgia yang bernama A.J. Le Mayeur di tahun 1937 dia melukis keindahan Sanur.

Di dalam lukisannya terdapat panorama Pantai Sanur dengan sangat indah.

Jadi tidak heran. Hingga kini banyak para wisatawan lokal maupun mancanegara. Berburu spot foto terbaik di sini. Sangat sulit untuk dilewatkan.

Apalagi untuk Gen Z dan Milenial yang selalu mengabadikan momen ini lewat foto ataupun vidio. Sudah suatu keharusan karena tempatnya yang sangat Instagramable.

2. Menikmati Berbagai Macam Kuliner Lezat

Berlibur ke Sanur tidak lengkap kalau tidak menikmati seporsi nasi campur untuk sarapan ataupun makan siang.

Banyak wisatawan yang mencoba kenikmatan seporsi nasi campur ini. Apa yang membuat nasi campur di Sanur begitu nikmat?

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat