bdadinfo.com

11 Kuniner Khas Bengkulu Wajib Dicoba, dari Olahan Durian Hingga Ikan Hiu - News

Kolase kuliner khas Bengkulu (gotravelly.com)

- Jalan-jalan ke Bengkulu tidak lengkap tanpa menikmati sajian kulinernya.

Bengkulu menjadi salah satu provinsi di Pulau Sumatera yang memiliki kuliner tidak kalah menarik untuk dicicipi.

Kuliner Bengkulu terkenal dengan kelezatan dan keunikannya. Penasaran apa saja kuliner khas Bengkulu?

Baca Juga: Anthony Leong Diminta Pimpin Kembali Pasukan Digital Prabowo untuk Pemenangan Pilpres 2024

Seperti dikutip dari kanal YouTube Topi Jelajah pada 11 Agustus 2023, berikut 11 sajian kuliner khas Bengkulu wajib dicoba:

1. Lempok Durian

Bengkulu merupakan salah satu daerah terkenal dengan tanaman durian.

Baca Juga: Terlibat Peredaran Sabu, Honorer Pengadilan Tinggi Sumbar Ditangkap Satresnatkoba Polresta Padang

Tak heran jika jalan-jalan ke Bengkulu akan menemukan banyak kuliner dari olahan durian.

Lempok durian merupakan kuliner menyerupai dodol berbahan dasar tepung gandum dan buah durian.

2. Kue Tat

Baca Juga: Sejarah Islam di Sumatera, Buah Keakraban Aceh dan Kekhalifahan Arab

Kue tat merupakan kuliner mewah di Bengkulu, karena dulunya kue ini hanya disajikan untuk raja dan kalangan ningrat.

Saat ini, kue tat sudah bisa dinikmati dengan mudah. Banyak yang menjualnya di toko-toko.

3. Pendap

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat