bdadinfo.com

Mengunjungi Salib Kasih Tarutung, Situs Rohani Terbesar di Sumatera Utara yang Sudah Dibangun Sejak 1933 - News

Salib Kasih tarutung, Destinasi wisata religi di Tapanuli Utara (pariwisatasumut.net)

- Salib Kasih di Kota Tarutung berdiri kokoh sebagai tempat wisata religi yang dilengkapi kapel atau disebut Rumah Doa.

Di Tarutung, ada sebuah bukit bernama Bukit Siatas Barita. Bukin ini dipercaya sebagai tempat Nommensen pertama kali memulai misi pekabaran injil di Tanah Batak.

Oleh pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara, dibangunkan destinasi wisata religi di atas bukit yang bernama Salib Kasih Tarutung.  

Baca Juga: Mengenal Gembus, Alat Musik Tradisional Timur Tengah yang Melekat di Masyarakat Sumatera

Salib Kasih Tarutung ini berada di Kecamatan Simorangkir Julu. Tak hanya menawarkan keindahan alam, objek wisata ini juga memiliki sederet situs kerohanian.

Mulai dari kepel doa hingga ruang terbuka untuk ibadah. Tempat wisata rohani yang berada di desa Situngkir ini tak hanya menarik perhatian wisatawan lokal tetapi juga dari berbagai daerah.

Dilansir dari website travelingmedan.com, berikut sederet daya tarik Salib Kasih Tarutung yang jangan sampai dilewatkan.

Baca Juga: Banyak Banget! 96 Rekening Panji Gumilang Diblokir Bareskrim, Ada Apa?

1. Sudah Dibangun sejak 1933

Objek wisata yang populer di kalangan umat nasrani atau penganut agama Kristen ini memiliki sejarah panjang yang penting.

Salib Kasih yang berdiri kokoh disebutkan sudah dibangun jauh sebelum indonesia merdeka, yaitu pada Oktober 1933.

Baca Juga: Ngga Perlu Jauh-Jauh ke Hawai, Kepulauan Mentawai Sumatera Barat Ini Juga Menyimpan Pantai yang Eksotis!

Misionaris asal Jerman, Ingwer Ludwig Nommensen dipercaya memulai misi penyebaran agama di bukit ini.

Usai bertolak dari kampung halamannya, Nomensen sempat berhenti dan duduk di sebuah batu di Bukit Siatas Barita.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat