bdadinfo.com

5 Jalan Tol Unik di Indonesia, Salah Satunya Masuk 5 Besar Jalan Tol Laut Terpanjang di Dunia - News

5 Deretan jalan tol unik di Indonesia

 – Beberapa dekade terakhir, Indonesia secara masif juga merata melakukan pembangunan infrastruktur.

Diantaranya ada 5 deretan jalan tol unik yang bisa bikin negara tetangga iri loh.

Bahkan salah satu jalan tol unik ini dinobatkan dalam deretan 5 besar jalan tol laut terpanjang di dunia loh.

Baca Juga: PPPK 2023 Kota Bandung Dibuka, Ini Rincian Formasi Beserta Informasi Alokasinya, Cek Buruan Disini!

Lantas apa sajakah jalan tol unik di Indonesia tersebut?

Dilansir News.com dari kanal YouTube rang nyalang, inilah 5 jalan tol unik di Indonesia yang megahnya bikin negara tetangga iri.

1. Jalan Tol Bali Mandara 

Jalan Tol Bali Mandara merupakan jalan tol laut terpanjang di Indonesia.

Baca Juga: Hadiri Hadiri 40 Tahun HIPPERA, Ini Pesan Penting Ketua Komisi IV DPRD Padang

Bahkan yang bikin membanggakan Jalan Tol Bali Mandara ini masuk ke dalam jajaran 5 besar jalan tol laut terpanjang di dunia.

Dimana jalan tol tersebut terbentang di Pulau Bali dan menghubungkan Pelabuhan Benoa, Bandara Ngurah Rai dan Nusa Dua.

Tak hanya itu saja bahka Jalan Tol Bali Mandara ini juga disebut-sebut sebagai jalan tol di atas laut pertama di Indonesia loh.

Baca Juga: Hadiri Hadiri 40 Tahun HIPPERA, Ini Pesan Penting Ketua Komisi IV DPRD Padang

Jalan tol yang mempunyai panjang 12,7 km ini  mulai dibangun pada bulan Maret tahun 2012 serta baru diresmikan pada Oktober tahun 2013.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat