bdadinfo.com

Fantastis! Telan Dana Hingga Rp6,5 Milyar, Jembatan Megah di Sumatera Barat ini Banyak Dikunjungi Wisatawan - News

Illustrasi Jembatan Guguak Tabek Sarojo di Sumatera Barat  (Pexels.com)

Banyak hal menarik yang bisa ditemukan dengan mudahnya saat liburan ke Sumatera Barat.

Salah satunya Jembatan Guguak Tabek Sarojo yang berdiri dengan megahnya. Menghubungkan Jorong Guguak Randah dan Guguak Tinggi.

Tidak hanya menghubungkan dua jorong, jembatan ini juga memiliki keindahan yang mampu menarik perhatian wisatawan untuk berlibur ke Sumatera Barat.

Baca Juga: Capai Rp4,28 Triliun! Begini Kabar Terkini Proyek Bandara VVIP di IKN, Pemenang Tender Segera Diumumkan

Inilah sederet fakta unik dan menarik dari Jembatan Guguak Tabek Sarajo. Yuk simak penjelasan berikut!

1. Memiliki Panjang 125 meter

Jembatan Guguak Tabek Sarojo berdiri dengan megahnya, memiliki panjang sekitar 125 meter. Sedangkan untuk ketinggiannya mencapai 150 meter.

Baca Juga: Desa Wisata Kubu Gadang Kota Padang Panjang Ramai Pengunjung

Tidak hanya mampu membuat wisatawan takjub akan keindahannya. Jembatan Guguak Tabek Sarojo juga mampu menantang adrenalin karena ketinggiannya.

Bagi kamu yang suka ketinggian, liburan ke Jembatan Guguak Tabek Sarojo bisa menjadi pilihan yang menarik.

2. Menelan Dana Hingga Rp6.5 Milyar

Baca Juga: Dulu Berkuasa di Sumbar, Sekarang Jepang Menyerah Tanpa Syarat! Tol Payakumbuh Pangkalan Harus Dialihkan

Jembatan Guguak Tabek Sarojo dibangun selama kurun waktu 8 bulan. Pengerjaanya dimulai dari bulan April 2016.

Sedangkan untuk dananya, menelan hingga Rp6,5 Milyar. Jembatan ini tidak hanya bisa digunakan untuk berjalan kaki, namun bisa dilintasi oleh kendaraan roda dua.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat