bdadinfo.com

Rampung Juni 2024! Jokowi Dukung 100 Persen, Konstruksi Mega Proyek Smelter Freeport Termegah ke 2 Se-Asia Tenggara di Mempawah - News

Progres Smelter Freeport Terbesar ke 2 di Indonesia  (Freepik)

 

- Mendengar kabar baik datang dari progres konstruksi proyek Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) yang sangat dinantikan oleh masyarakat setempat.

Pembangunan Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) yang berlokasi di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat sedang tahap penyelesaian. 

Adapun progres pembangunan ini telah mendapatkan dukungan besar dari Presiden Jokowi yang belum lama baru mengunjungi proyek tersebut. 

Baca Juga: Kado Terindah di Perayaan Hari Kemerdekaan, Jalan Tol Pertama IKN Siap Pangkas Waktu Tempuh Hanya 30 Menit Telan Biaya Fantastis Rp9,97 Triliun

Presiden Jokowi menyampaikan, ucapan rasa optimistisnya terkait proyek pembangunan Smelter Mempawah tersebut bakal rampung pada Juni 2024.

Optimisme tersebut yang didasari dari hasil verifikasi terakhir progres pembangunan Smelter Grade Alumina Refrenery (SGAR). 

SGAR yang dilakukan oleh tim investasi dan Kementerian terkait yang sudah mencapai 85 persen.

Baca Juga: 723 KM² Wilayah Hilang, 6 Kecamatan Bersatu Mengajukan Pembentukan Kabupaten Brebes Selatan Demi Pembangunan dan Pelayanan Publik yang Lebih Efektif

“Saya hanya ingin memastikan bahwa progresnya sesuai dengan perencanaan dan selesai pertengahan tahun depan, Insya Allah,” 

“di pertengahan 2024 sudah selesai,” kata Jokowi meninjau secara langsung kemajuan dari PSN di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat pada Rabu 20 Maret 2024. 

"Kita masuk ke bauksit di sini, karena biji bauksit yang paling banyak itu memang berada di Provinsi Kalimantan Barat," ujar Jokowi.

Baca Juga: Sergio Perez Resmi Dihukum Penalti Turun 3 Grid untuk GP Berikutnya, Dirinya Sudah Minta Maaf Serta Inilah Peraturan FIA yang Dilanggar saat GP Kanada

Tujuan utama dari proyek ini ialah untuk mengurangi ketergantungan Indonesia terhadap impor alumina. 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat