bdadinfo.com

Sinopsis Drama Korea Hwarang Bergenre Sageuk, Upaya Park Seo Joon Ingin Menjadi Seorang Raja Silla - News

sinopsis drama Korea Hwarang (hancinema.net)

Berikut adalah sinopsis drama Korea Hwarang lengkap dengan penjelasan karakter para tokoh di dalamnya.

Tayangan drama Korea genre sageuk atau sejarah yang ramai pada 2016, yakni Hwarang mempunyai alur cerita yang unik seputar kehidupan sebuah Kerajaan Silla di Korea Selatan.

Dibintangi Park Seo Joon, Park Hyung Sik serta Go Ara, drama Korea Hwarang juga menampilkan sejumlah tokoh lain yang tak kalah menarik dan menghibut penonton drakor.

Secara garis besar, drama Korea Hwarang mengisahkan tentang pasukan elit yang dilatih untuk memperkuat kerajaan.

Park Seo Joon disebut menjadi tokoh pria yang berupaya untuk mendapatkan tahta dan menjadi seorang raja Silla.

Baca Juga: Disebut Ridwan Kamil Alirkan Dana Miliaran ke Ponpes Al-Zaytun, Kemenag Bilang Dana BOS: Salah Kaprah Itu

Dilansir News, bagi yang penasaran dengan sinopsis drama Korea Hwarang, simak selengkapnya berikut ini.

Kisah terbentuknya pasukan Hwarang bermula dari sosok Raja Jinheung yang menjadi pemimpin Kerajaan Silla di usianya yang sangat muda, yakni 14 tahun.

Terpilihnya Raja Jinheung dikarenakan menggantikan posisi sang kakek yakni Raja Bopheung yang telah meninggal dunia.

Akan tetapi terpilihnya Raja Jinheung bukan berarti ia dapat memimpin kerajaan karena masalah usia serta kemampuannya yang dianggap belum mencukupi.

Alhasil, sang ibu atau Ratu Jisoo (Kim Jisoo) mengambil alih sementara pemerintahan Raja Jinheung selama menunggu ia hingga dewasa.

Baca Juga: Rekomendasi Penginapan Wisata Pulau Mandeh, Cocok untuk Outbond dan Staycation

Kemudian banyaknya teror serta ancaman membuat Ratu Jisoo harus membentuk sebuah pertahanan lebih kuat supaya sang raja tetap terlindungi.

Bahkan ia sengaja menyembunyikan sosok Raja Jinheung karena dikhawatirkan akan menjadi incaran para pembelot untuk mengambil alih kekuasaan kerajaan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat