bdadinfo.com

Sumatera Utara Masuk, Berikut 7 Kota Terdingin di Indonesia: Suhu Sampai di Bawah 0 Derajat! - News

Kota terdingin di Indonesia. (dok. Sampai Jauh)

- Indonesia memang dikenal dengan negara beriklim tropis, tetapi ada kota yang memiliki suhu sangat dingin.

Suhu yang dingin ini dipengaruhi oleh letak suatu kota yang berada di dataran tinggi di Indonesia.

Indonesia memiliki banyak kota dengan suhu terdingin, bahkan bisa mencapai minus 0 derajat celcius.

Suhu dingin memang menambah kesan sejuk pada sebuah wilayah, apalagi untuk menyegarkan pikiran. Penasaran kota apa saja?

Dilansir dari kanal YouTube Anak Kampung pada 13 Agustus 2023, berikut kota dengan suhu terdingin yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Nissan Serena Baru Bermesin Hybrid, Bisa Bikin Voxy Ketar Ketir

  1. Kota Mulia, Papua

Kota terdingin di Indonesia berada di kota mulia, kabupaten Puncak Jaya, Papua.

Kota dengan ketinggian 2448 Mdpl ini berada tak jauh dari Puncak Jaya Wijaya. Akan tetapi, kabarnya masyarakat di sana sudah terbiasa dengan kondisi dingin tersebut.

Suhu di Kota Mulia bisa mencapai 9 derajat. Jika di malam hari bisa mencapai titik beku di bawah 9 derajat.

  1. Waghete, Papua

Kota terdingin kedua masih berlokasi Papua. Waghete merupakan sebuah desa yang ada di kabupaten Deiyai, Papua Tengah.

Suhu di sini bisa mencapai 15 hingga 10 derajat celcius, dan di malam hari bisa dibawah 10 derajat. Waghete berada di ketinggian 1700 Mdpl dan berada di pinggiran Danau Tigi.

Meskipun tampak seperti berada di daerah yang tertinggal dan tersembunyi, namun untuk menuju kota ini tidak sulit. Banyak wisatawan yang berkunjung ke sini.

Baca Juga: Hino RM 280 Jadi Andalan PO Tranex Rute Padang-Bandung, Bagasi Luas Berteknologi Euro 4

  1. Mamasa, Sulawesi Barat

Kota Mamasa di Sulawesi Barat juga diketahui memiliki cuaca yang cukup dingin. Mamasa berada di ketinggian kurang lebih 1900 Mdpl sehingga memiliki udara yang cukup dingin.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat