bdadinfo.com

3 Fakta Menarik Stasiun Tugu Yogyakarta, No.2 Bikin Bangga Jadi Orang Indonesia - News

Stasiun Tugu Yogyakarta tahun 1889 (kebudayaan.jogjakota.go.id)

– Indonesia memang dikenal dengan negara yang penuh dengan kekayaan alamnya di berbagai wilayah.

Untuk mencapai satu lokasi, akan ada banyak cara, salah satunya adalah dengan menggunakan moda transportasi kereta api.

Kereta api sendiri bisa dibilang menjadi salah satu yang terfavorit karena kenyamanan dan keamanannya.

Baca Juga: Sempat Direshuffle Pada Kabinet Kerja 2016, Cak Imin sebut Menteri Pendidikan Harusnya Seperti Anies Baswedan, Ini Alasannya

Bahkan hingga kini, selalu ada perubahan menuju yang lebih baik dalam aspek kereta api, salah satunya adalah stasiun.

Namun demikian, tahukah Anda salah satu stasiun yang memiliki fakta unik yang bikin Anda tercengang.

Ya, Stasiun Tugu Yogyakarta salah satunya. Berikut ini 3 fakta menarik tentang Stasiun Tugu Yogyakarta.

Baca Juga: Ini Nih Brand Lokal yang Berkolaborasi dengan One Piece, W.Essentiels Hadir di Shopee 12.12 Birthday Sale

  1.       Bangunan Tetap

Stasiun Tugu Yogyakarta
Stasiun Tugu Yogyakarta (Instagram/ @stasiun_tugu)

Stasiun Tugu Yogyakarta pertama kali diresmikan dan dioperasikan pada tahun 1887, dan hingga kini.

Menariknya, bangunan yang Anda lihat sekarang adalah bangunan yang sama sejak tahun 1887 dan tetap berdiri kokoh.

Baca Juga: Mengenal Tugu Abel Tasman, Untuk Memperingati Pendaki yang Meninggal di Gunung Marapi

  1.       Menggunakan 3 Bahasa

Stasiun Tugu Yogyakarta Tempo Dulu
Stasiun Tugu Yogyakarta Tempo Dulu ((jbbudaya.jogjabelajar.org))

Salah satu stasiun atau bahkan satu-satunya stasiun yang menggunakan 3 bahasa saat adanya informasi.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat