bdadinfo.com

Pulau Sumatera Dipenuhi Bandar Udara Kelas Wahid, 5 Bandara ini jadi Salah Satu yang Terbesar di ASEAN: BIM Sumbar Masuk Dalam Daftar! - News

Ilustrasi bandara yang ada di Pulau Sumatera dan termasuk ke dalam daftar bandar udara terbesar. Salah satunya, landasan pacu bandaranya menembus daftar terpanjang di kawasan ASEAN. (Dok: ArchDaily)

- Bandar udara atau bandara merupakan salah satu fasilitas penting bagi suatu daerah yang bisa menjadi pintu masuk dan keluar bagi orang dan barang dari dan ke wilayah lain.

Sebagai negara kepulauan, keberadaan bandara ini menjadi sangat vital bagi konektivitas antar wilayah, tak terkecuali di Pulau Sumatera.

Diketahui, saat ini terdapat 57 bandara yang tersebar di berbagai wilayah yang ada di Sumatera. 5 (lima) diantaranya merupakan bandara internasional.

Baca Juga: Masih Banyak Warga yang Belum Terima Pencairan Ganti Rugi Lahan, Tol Padang-Sicincin Terancam Gagal Rampung di Tahun 2024

Tidak hanya itu, bandara-bandara ini juga tergolong bandar udara kelas wahid yang juga termasuk sebagai salah satu bandara terbesar di Indonesia. Bahkan salah satunya masuk ke dalam daftar di Asia Tenggara (ASEAN).

Berikut lima bandara di Pulau Sumatera yang menjadi salah satu bandara terbesar yang ada di Indonesia: 

  1. Bandara Internasional Sultan Syarif Kasim II 

Bandara internasional ini berada di Provinsi Riau yang terletak di Kota Pekanbaru. Bandar udara ini memiliki luas bangunan terminal 29.000 m² yang akan diperluas menjadi 44.000 m².

Baca Juga: Bangkit dari Kubur! Jalan Tol Penghubung Sumatera Selatan-Bengkulu Dapat Antensi dari Pusat: Bakal Dibangun Mulai Tahun 2025?

Sehingga kapasitas penumpang yang dapat ditampung naik dari 3,5 juta per tahun menjadi 5 juta per tahunnya.

Bandara Internasional Sultan Syarif Kasim II ini memiliki arsitektur modern dengan ornamen lokal.

Bandara ini memiliki 19 check in counter, panjang landasan pacunya mencapai 2.600 m.

Baca Juga: Mega Proyek PSN Senilai Rp 1,14 Triliun di Bengkulu ini Tahu-tahu Konstruksinya Sudah Hampir 70 Persen: Bakal Rampung di Desember 2024

  1. Bandara Internasional Hang Nadim

Bandara Hang Nadim ini terletak di Kelurahan Batu Besar, Kecamatan Nongsa, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau.

Bandara ini memiliki luas bangunan terminal yakni 30.000 m² dan mampu menampung penumpang 5 juta orang per tahunnya

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat