bdadinfo.com

Cerita Rakyat Ombak Bono di Riau: 7 Hantu yang Tak Segan Hancurkan Kapal Saat Melintasi Sungai Kampar  - News

Cerita Rakyat Ombak Bono di Riau: 7 Hantu yang Tak Segan Hancurkan Kapal Saat Melintasi Sungai Kampar  (Ilustrasi foto Pixabay.com/John Kantas)

Banyak destinasi wisata di Indonesia yang keberadaannya lekat dengan cerita rakyat yang berkembang di daerah tersebut.

Salah satunya adalah kisah yang menceritakan fenomena ombak bono. Ombak bono adalah sebuah fenomena yang ada di Sungai Kampar, Provinsi Riau.

Di balik kesohornya nama ombak bono, ternyata juga lekat dengan sebuan legenda tentang 7 hantu yang tak segan untuk menghancurkan kapal yang melintasi Sungai Kampar.

Baca Juga: Gaspol! Tol Riau ini Semakin Mendekati Sumbar, Estimasi Waktu Jadi 4 Jam Saja: Kapan Rampung? 

Kini terkenal sebagai destinasi wisata bagi para peselancar baik lokal maupun mancengara karena langka.

Konon ombak bono menurut kisah Sentadu Gunung Laut adalah cerita masyarakat Melayu lama.

Ombak bono adalah perwujudan dari tujuh hantu yang sering menghancurkan sampan maupun kapal yang melintasi Sungai Kampar.

Baca Juga: Untung Besar! 2 Kabupaten di Sumbar Ini Rebutan Jadi Sirip Tol Riau, Jambi Juga Ikut 'Kecipratan'?

Ketujuh hantu itu berwujud tujuh gulungan ombak, mulai dari gulungan ombak terbesar yang ada di bagian depan lalu diikuti dengan enam gulungan ombak dengan tinggi ombak yang lebih kecil berada di belakangnya.

Masyarakat sekitar juga sangat takut akan kehadiran ombak besa tersebut.

Sehingga jika ingin melewatinya maka harus diadakan semacam upacara di pagi hari atau siang hari yang dinamakan semah.

Baca Juga: Bukan Tol Padang Sicincin, Ternyata Ini Ruas Jalan Tol Termegah di Sumatera Barat dan Se-Asia Tenggara

Upacara ini dipimpin oleh tetua adat setempat yang dimaksudkan agar masyarakat setempat yang ingin melewati Sungai Kampar bisa selamat saat menghadapi ombak bono.

Dalam bahasa masyarakat setempat, bono juga berarti berani sehingga dari kisah yang sama juga dijadikan sebagai ajang uji nyali.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat