bdadinfo.com

Fantastis! Ini Suku dengan Mahar Termahal di Indonesia, Puluhan hingga Ratusan Juta Rupiah! - News

Suku dengan mahar termahal di Indonesia (blog.tigadaracatering.id)

- Mahar adalah pemberian yang diberikan oleh calon suami kepada calon istri sebagai tanda cinta dan tanggung jawab, dapat berupa uang, barang, atau jasa.

Besaran mahar biasanya ditentukan oleh kesepakatan kedua belah pihak, tetapi juga dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor lain seperti pendidikan, pekerjaan, dan status sosial.

Nah, dalam beberapa tradisi, mahar bisa menyentuh angka yang fantastis. Berikut ini suku dengan mahar termahal di Indonesia.

Baca Juga: Lima Minggu Turun, Harga Daging Ayam Broiler di Kota Padang Panjang Kembali Naik

1. Suku Batak Sumatera Utara

Dalam tradisi suku Batak, Sumatera Utara, Sinamot adalah tradisi pernikahan adat Batak yang berarti pembelian perempuan Batak.

Besaran sinamot bervariasi, biasanya tergantung latar belakang pendidikan calon mempelai perempuan.

Sinamot sendiri merupakan salah satu tradisi yang ada dalam pernikahan adat Batak.

Baca Juga: Mengenal Geudeu-Geudeu, Olahraga Tradisional Khas Aceh Mirip Gulat yang Bikin Badan Berotot!

Sinamot adalah uang atau barang yang diberikan oleh pihak laki-laki kepada pihak perempuan sebagai tanda keseriusan untuk menikah.

Besarnya sinamot biasanya ditentukan oleh beberapa faktor, seperti pendidikan, pekerjaan, dan status sosial keluarga perempuan.

Umumnya, sinamot untuk gadis Batak lulusan SD mulai dari Rp5 juta, sedangkan lulusan S2 mulai dari Rp85 juta.

Baca Juga: Mobil Listrik Paling Murah di Indonesia, Sepak Terjang Wuling Air EV Diganjar Seperti Ini

Jika calon istri adalah seorang dokter, maka sinamot bisa mencapai ratusan juta rupiah.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat