bdadinfo.com

Gempa 6,4 Guncang Padang Sidempun, Warga Kota Padang Berhamburan ke Luar Rumah - News

- Gempa bumi dengan magnitudo 6,4 terjadi di Padang Sidempuan, Sumatera Utara, terasa hingga Kota Padang, Sumatera Barat, Senin 3 April 2023.

Pantauan , gempa bumi terjadi sekira pukul 21.59.WIB guncang Kota Padang.

Terlihat warga berhamburan keluar rumah saat gempa tersebut terjadi setelah Salat Tarawih di bulan ramadan 1444H.

Baca Juga: Gempa Bumi Berkekuatan 6,4 Magnitudo Guncang Padang Sidempuan Malam Ini

Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa itu terjadi pada pukul 21, 59 WIB yang berpusat di Padang Sidempuan.

Koordinat gempa berada di 0.86 Lintang Utara dan 98.73 BT Bujur Timur, di kedalaman 102 kilometer.

BMKG menegaskan gempa tidak berpotensi tsunami dan bahwa informasi ini masih berdasarkan data awal.***

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat