bdadinfo.com

Operasi Patuh Jaya 2023 Dimulai, Ini Bocoran Target Razia Besok - News

Korlantas akan gelar operasi Patuh Jaya 2023. Ini target razia polisi  (NTMC Polri)

- Polda Metro Jaya dan jajaran bakal kembali menggelar operasi kewilayahan atau razia yang disebut Patuh Jaya 2023

Adapun razia Patuh Jaya 2023 itu diagendakan berlangsung selama dua pekan.

Operasi Patuh Jaya 2023 atau razia itu akan dilakukan mulai tanggal 10 hingga 23 Juli 2023.

Baca Juga: Wah! Sinetron Indonesia Ini Pernah Dapat Protes oleh Masyarakat Minang, Alasannya Apa Ya

Disitat dari akun Twitter resmi TMC Polda Metro Jaya, tercantum 14 sasaran target operasi Patuh Jaya 2023. 

Di antaranya melawan arus, berkendara dibawah pengaruh alkohol, dan menggunakan ponsel saat mengemudi.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Mobil Hyundai Stargazer bulan Juli 2023

Ilustrasi razia knalpot brong.
Ilustrasi razia knalpot brong. (dinkominfo.demakkab.go.id)

Kemudian berkendara dibawah umur (tidak memiliki SIM), melawan arus, melebihi batas kecepatan, hingga melanggar marka atau bahu jalan.

Selain itu kendaraan yang memasang rotator atau sirine tidak sesuai aturan.

Baca Juga: Profil Pesawat N250 dan N2130 Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 150 Kurikulum Merdeka

Sedangkan sasaran untuk kendaraan roda dua antara lain tidak menggunakan helm standar nasional Indonesia (SNI), serta berboncengan lebih dari satu orang.

Selanjutnya sasaran untuk kendaraan bermotor roda empat atau lebih adalah tidak menggunakan sabuk saat mengemudi, tidak memenuhi persyaratan layak jalan, dan menertibkan kendaraan yang memakai plat RFS/RFP.

Baca Juga: Berani Tampil Beda, Suarnati Daeng Kanang, Jemaah Haji dengan Gaya yang Hedon

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat