bdadinfo.com

Cara membuat Teh Talua, Minuman khas Sumatera Barat yang bermanfaat untuk Penambah Energi - News

Cara membuat Teh Talua, Minuman khas Sumatera Barat yang bermanfaat untuk Penambah Energi/ Maskapahariini

 – Teh Talua adalah salah satu Minuman yang paling diminati para kaum pria di Sumatera Barat, bahkan Minuman ini menjadi yang paling sering dinikmati pada malam hari.

Minuman ini berupa Teh ditambah dengan gula dan telur yang sudah dikocok serta sedikit perasan jeruk nipis, Telur yang digunakan adalah telur ayam sehingga bisa diminum sebagai Penambah Stamina kerja.

Meskipun Minuman ini adalah salah satu Kebangaan bagi orang Minang, tetapi Minuman ini bermanfaat untuk daya tahan tubuh dan untuk kesehatan mata disaat sedang menghadapi aktivitas yang padat.

Baca Juga: Fakta Unik tentang Adat Pemakaman Sigale-gale dari Sumatera Utara, Boneka Hidup?

Minuman ini memiliki Manfaat seperti Menunda Rasa Lapar, memenuhi kebutuhan Asupan Vitamin dalam tubuh, menjaga Kesehatan mata dan menambah stamina untuk pria dewasa.

Kali ini kita akan membahas Bahan – Bahan yang diperlukan untuk membuat Teh Talua beserta Cara pembuatannya.

Bahan – bahan untuk Teh Talua:

-       1 Kantong Teh celup

-       1 Gelas air

-       1 Buah kuning telur ayam kampung

-       3 Sendok makan gula pasir

-       1 Sendok susu kental manis

-       1 Buah jeruk nipis

Baca Juga: Tahun 2023 Ini Pesisir Selatan Kembali Mendapatkan 1.228 Kuota Guru PPPK

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat