bdadinfo.com

Deretan Eco Park Sumatera Barat Berkelas Harga Merakyat, Lokasi Strategis hingga Duduki 50 Besar ADWI - News

Deretan Eco Park Sumatera Barat Berkelas Harga Merakyat (Freepik.com/Wirestock)

- Eco park kerap kali menjadi destinasi penghilang penat. Pemandangan alam asri nan elok dipandang mata menjadi hal yang paling utama tersedia dan dicari wisatawan.

Selain untuk menikmati hamparan alam yang begitu elok, mengabadikannya menjadi sebuah foto juga menjadi bagian hal wajib yang dilakukan ketika berkunjung.

Sumatera Barat yang sangat terkenal dengan deretan kulinernya yang melegenda dan destinasi wisatanya yang selalu meninggalkan kesan kagum.

Baca Juga: Telah Diresmikan, Ternyata Pembangunan Jalan Tol Bengkulu-Taba Penanjung Melibatkan 60% Tenaga Kerja Lokal

Khususnya bagi wisatawan memiliki deretan eco park dengan pemandangan berkelas nan elok dipandang, bahkan harganya murah meriah.

Berikut ini deretan eco park dengan pemandangan berkelas nan elok dipandang, bahkan harganya murah merakyat di Sumatera Barat:

1. Eco Park Syariah Tan Kayo

Eco park di Sumatera Barat yang pertama ada Eco Park Syariah Tan Kayo yang terletak di Jorong Padang Laweh Nagari Malalo, Kecamatan Batipuh Selatan, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.

Baca Juga: Maksimalkan Dukungan Keluarga, Masyarakat dan Relawan, Gulam Mohamad Sharon Tetap Maju di Dapil II Kalbar

Eco park ini menjadi opsi paling tepat untuk menghabiskan waktu bersama orang terkasih di akhir pekan atau di hari-hari istimewa mereka.

Dengan lokasinya yang langsung menghadap ke Danau Singkarak, menjadikan eco park ini berada pada lokasi yang sangat strategis dengan memanfaatkan hamparan alam sebagai hal yang dapat ditonjolkannya.

Eco park yang baru saja dibuka pada 2022 ini memiliki harga tiket yang begitu merakyat untuk sekelas eco park dengan pemandangan dan fasilitas yang begitu mewah.

Baca Juga: Jadi Pejabat Terkaya di Sumbar dengan Harta Rp78 Miliar, Ternyata Fadly Amran punya Tanah 1.7 Hektar di Padang

Wisatawan hanya akan dikenakan tarif tiket masuk Rp10 ribu per orang dan sudah termasuk parkir.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat