bdadinfo.com

Rekomendasi 5 Lokasi Liburan Murah Saat Lebaran di Sumatera Barat, Nomor 5 Jadi Primadona Traveler dengan Spot Kuliner 24 Jam Non Stop - News

anau Maninjuau bisa dikatakan sebagai salah satu danau terluas di Sumatera Barat. Namun luasnya masih lebih kecil daripada Danau Toba. Diantara kedua danau indah itu, masing-masing memiliki keunikan yang tidak tergantikan.

Sumatera Barat atau Sumbar adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Sumatra dengan ibu kota Padang.

Sumatera Barat terletak sepanjang pesisir barat Sumatra bagian tengah, dataran tinggi Bukit Barisan di sebelah timur, dan sejumlah pulau di lepas pantainya seperti Kepulauan Mentawai.

Sumatera Barta dari utara ke selatan, provinsi dengan wilayah seluas 42.012,89 km persegi ini berbatasan dengan empat provinsi, yakni Sumatera Utara, Riau, Jambi, dan Bengkulu.

Baca Juga: Kasus Korupsi Timah Rugikan Negara 271 T, Begini Catatan Kelam Pertambangan di Indonesia

Sumatera Barat adalah rumah bagi etnis Minangkabau dan Mentawai, walaupun wilayah adat Minangkabau sendiri lebih luas dari wilayah administratif Provinsi Sumatera Barat saat ini.

Pada akhir tahun 2023, provinsi ini memiliki penduduk sebanyak 5.750.326 jiwa, dengan mayoritas beragama Islam.

Sumatera Barat terdiri dari 12 kabupaten dan 7 kota dengan pembagian wilayah administratif sesudah kecamatan di seluruh kabupaten (kecuali Kabupaten Kepulauan Mentawai) dinamakan sebagai nagari.

Bagi para traveler yang hobi jalan-jalan ke seluruh Indonesia, Sumatera Barat memang punya banyak keistimewaan.

Baca Juga: Bukan Opor dan Ketupat, Ini 5 Makanan yang Akan Diburu Setelah Lebaran, Bakso Paling Laris!

Selain karena letak geografis serta kondisi alam di sekitarnya, kebudayaan masyarakat sekitar tempat wisata danau di Sumatera Barat memang menakjubkan.

Itulah yang menjadi daya tarik khusus dari objek wisata perairan di daerah daratan ini.

Meskipun Sumatera Barat adalah salah satu provinsi dengan jumlah danau yang banyak, tetapi ada beberapa danau yang menjadi primadona para wisatawan. Berikut 5 Danau yang menjadi rekreasi favorit disana.

Baca Juga: Menunggu Lampu Hijau! 2 Lokasi Harta Karun Super Langka Jadi Top Dunia Punya Indonesia Ini Malah Mau Dijual Pihak Asing

1. Danau Talang

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat